Personil Polsek Palipi Cegah Perpecahan di Tengah Masyarakat Akibat Politik Identitas

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Kamis, 12 September 2024 - 18:57 WIB

2052 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SAMOSIR|Dalam upaya menjaga keharmonisan masyarakat dimasa tahaoan Pilkada Serentak 2024, Aiptu H Swandi Sinaga dari Polsek Palipi mengunjungi warung Ibu Boru Sitohang di Desa Huta Dame untuk memberikan himbauan berpolitik sehat. Pada kesempatan tersebut, Aiptu Sinaga mengedukasi warga tentang pentingnya menerapkan Dalihan Natolu, yaitu Somba Marhulahula sikap hormat kepada keluarga pihak pemberi istri/ibu/keluarga dari ibu), Elek Marboru, (sikap membujuk/mengayomi anak perempuan dan pihak yang menerima anak perempuan) dan Manat Mardongan Tubu (sikap berhati-hati kepada teman semarga)untuk mencegah perpecahan akibat politik identitas. (12/09/2024)

Baca Juga :  Kapolsek Medan Baru Dampingi Wakapolda Sumut Sholat Subuh di Masjid Al Khairiyah

Aiptu Sinaga meminta orang tua untuk terus mengajarkan nilai-nilai Dalihan Natolu kepada generasi muda guna menjaga ketertiban dan keharmonisan selama tahapan Pilkada. Ia menekankan bahwa seluruh masyarakat Kabupaten Samosir harus bersatu dan tidak terpecah oleh perbedaan pilihan calon kepala daerah.

“Para Bakal Pasangan Calon Kepala Daerah Kabupaten Samosir adalah bermarga Batak Toba, oleh sebab itu jangan kita paksanakan pilihan kita kepada orang lain karena seluruh masyarakat kabuten Samosir memiliki hubungan kekeluargaan kepada Bakal Pasangan Calon yang diikat Marga dan Dalihan Natolu, ucap AIPTU H Swandi Sinaga

Baca Juga :  Petugas Lapas Padangsidimpuan Dampingi Temu Sapa Mahasiswa Bersama Warga Binaan

Sementara itu, Pejabat Sementara Kasi Humas Polres Samosir, BrigPol Vandu P Marpaung, menegaskan peran aktif Aiptu Sinaga dalam mencegah perpecahan dengan memperkuat persaudaraan melalui adat Dalihan Natolu. Hal ini diharapkan dapat menciptakan suasana Pilkada yang aman dan kondusif di Kabupaten Samosir.

Sumber(Humas polres)
Pewarta(Maruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19
Pria bawa kabur Beras di Labuhanhaji Barat di amankan Sat Reskrim Polres Aceh Selatan.
Lapas Perempuan Medan Siap Laksanakan Arahan Dirjen Pemasyarakatan
Satukan Arah Tujuan, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan RI secara Virtual
Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Gerebek Kampung Narkoba Di Marelan, Tiga Orang Di Tangkap.
Siap Laksanakan Arahan Dirjenpas, Lapas Padangsidimpuan Ikuti Penguatan Secara Virtual
Jajaran Lapas Narkotika Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual
Keterampilan Studi Tiru Kambing Modren di Lembaga Pemasyarakatan kelas IIB Tanjungbalai Asahan

Berita Terkait

Selasa, 31 Desember 2024 - 21:30 WIB

Rasumin Pohan Terpilih Sebagai Ketua KNPI Kota Subulussalam 2024-2027

Selasa, 31 Desember 2024 - 18:38 WIB

Jelang Musda KNPI, Deni Bakal Calon Menjadi Ketua KNPI Singkil 

Sabtu, 28 Desember 2024 - 20:32 WIB

Supardi, SH Kajari Subulussalam Panen Kedua Ikan Lele, Dukung Kegiatan Penguatan Pangan

Selasa, 24 Desember 2024 - 08:21 WIB

Polres Subulussalam Evakuasi Penemuan Mayat Wanita Hanyut di Sungai Lae Souraya Sultan Daulat

Senin, 25 November 2024 - 22:16 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Apel Penyerahan Petugas Ketertiban Tempat Pemungutan Suara Satuan Linmas

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Sukseskan Pilkada 2024, Polres Subulussalam Berikan Pelatihan Kemampuan Sat Linmas

Senin, 25 November 2024 - 19:18 WIB

HMI Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih dan Ciptakan Kondisi Damai di Kota Subulussalam.

Senin, 18 November 2024 - 18:12 WIB

Cegah Hoax, Ketua PWI Subulussalam Sebut Peran Pers Turut Cerdaskan Pemilih

Berita Terbaru

Exit mobile version