Personel Sat Lantas Polretabes Medan Melaksanakan Patroli Sambang Kepada Masyarakat Di Wilayah Polrestabes Medan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 8 November 2024 - 02:18 WIB

2063 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT SAT’LANTAS POLRESTABES MEDAN

08/11/2024

Pada hari Kamis, 07 November 2024 Personel Satlantas Polrestabes Medan melaksanakan kegiatan patroli pagi hari di wilayah hukum Polrestabes Medan. Patroli ini dilaksanakan untuk mengantisipasi kemacetan dan kejahatan jalanan.

Personel Patroli mengatur arus lali lintas di titik-titik tersebut untuk mencegah. Petugas melakukan patroli sambang di beberapa titik di wilayah hukum Medan memberi himbauan kepada masyarakat pengguna jalan yang melintas agar tetap tertib berlalu lintas saat berkendara.

Baca Juga :  Cegah Terjadinya Pelanggaran,Wakapolres Cek Senjata Api Anggota

dapun personel patroli juga melakukan patroli Sambang di sejumlah lokasi. Persolen patroli menyampaikan pesan – pesan kamtibmas kepada masyarakat untuk mencegah terjadinyakejahatan jalanan, antara lain:
– Mengurai kepadatan atus lalu lintas
– Menghimbau pengendara untuk menaati aturan lalu lintas
– Membantu masyarakan apabila membutuhkan bantuan
– mensosialisasikan Call darurat 110, Apabila diperlukan

Baca Juga :  Tim Pemenangan Asri Ludin-Lom Lom Deklarasi Kemenangan,Partai Pendukung Akan Lakukan Pengawasan Ketat di PSS Dan PSL

kasat lantas Polretabes medan, Kompol Anidika Temanta Purba, S.H., S.I.K., M.I.K. Mengatakan bahwa patroli pagi hari merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh personel Satlatas Polrestabes medan. Patroli ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta mencegah terjadinya kemacetan dan kejahatan jalanan tegasnya.

Sumber  : Humas Polrestabes Medan

Pewarta : Yeni Erikah

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB