Perkuat Tugas dan Fungsi, Kepala Rutan Tarutung Pimpin Diskusi Santai dengan Pejabat Struktural dan Staf

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Selasa, 26 Maret 2024 - 11:46 WIB

20161 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|TAPAÑULIUTARA , Kepala Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Tarutung Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara pimpin diskusi santai dengan Pejabat Struktural dan staf guna perkuat tugas dan fungsi di lingkup kerja Rutan Tarutung.Selasa,26 Maret 2024

Diskusi santai diiringi canda tawa dan senyuman kecil yang membuat suasana di tempat tersebut menjadi akrab sehingga tali silaturahmi semakin erat, dan hubungan komunikasi menjadi baik.

Baca Juga :  Kapolsek Muara Sipongi IPTU Irwan Sastra Dinata Saat Membacakan Amanat Menteri Sosial Pada Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2024

Diskusi ini membahas rencana kerja beberapa minggu ke depan meliputi evaluasi tugas dan fungsi, kegiatan-kegiatan dalam rangka persiapan menyambut Hari Bakti Pemasyarakatan serta membahas tentang isu-isu aktual pemasyarakatan.

“Diskusi seperti ini harus sering dilaksanakan guna meningkatkan kebersamaan dan menjalin kekompakan dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagai petugas pemasyarakatan. Serta hal ini dapat menjadi wadah penyampaian aspirasi dan segala permasalahan yang timbul serta mencari solusi bersama dari permasalahan tersebut”, ungkap Ismet Sitorus Kepala Rutan Tarutung.

Baca Juga :  Seorang Pria Diduga Pelaku Pencurian di Toko Grosir Diamankan Polisi

Semua pejabat struktural melaporkan kepada kepala Rutan terkait kinerja masing-masing bidang yang telah dilaksanakan selama ini.

Sumber(Humas rutan)
Pewarta(Maruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 21:49 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini

Kamis, 17 April 2025 - 20:25 WIB

PN Meureudu Vonis 10 Bulan Penjara. Kasus Penganiayaan Jurnalis Di Pidie Jaya

Berita Terbaru

Exit mobile version