Perangi Peredaran Narkoba,Polsek Siantar Barat Edukasi Masyarakat di Jalan Jawa

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Minggu, 2 Februari 2025 - 12:59 WIB

2033 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR|Perangi Peredaran Narkoba, Polsek Siantar Barat, Polres Pematangsiantar melalui personil piket Bhabinkamtibmas AIPTU Alexander, AIPTU Wellinton Nababan dan BRIPKA Surya Dharma melaksanakan kegiatan patroli kampung bebas dari narkoba di Jalan Jawa, Kelurahan Bantan, Kecamatan Siantar Barat, Kota Pematangsiantar, pada hari Munggu, 2 Pebruari 2025 pagi pukul. : 09 50 Wib.

Kapolsek Siantar Barat IPTU Dian Putra S.Sos.I. M.H mengatakan selain patroli, personil piket Bhabinkamtimas tersebut juga menyampaikan Edukasi penyalahgunaan Narkobs kepada warga setempat tentang bahaya Narkoba sebagai musuh negara dan mengajak warga sekitar untuk bersama sama memerangi Narkoba dengan cara melaporkan kepada Kepolisian bilamana ada warga melakukan peredaran narkoba di daerah tersebut.

Baca Juga :  Gelar Isra Mikraj, Personel Bhayangkara Diingatkan Pentingnya Ketakwaan dalam Bertugas

Kegiatan patroli tersebut bertujuan peningkatan kehadiran Polri di tengah tengah masyarakat dan mencegah terjadinya peredaran narkoba, serta menjalin kemitraan dan meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada Polri.

Baca Juga :  Polres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Penilai Internal Mabes Polri

“Kami menghimbau kepada masyarakat apabila mengetahui adanya peredaran maupun penyalahgunaan narkoba agar langsung melaporkan ke Polsek Siantar Barat ataupun Bhabinkamtibmas agar langsung dilakukan penindakan,” Pungkas IPTU Dian.

 

Sumber Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

AKBP Ahzan Jabat Kapolres Lhokseumawe
PD GP Alwasliyah Kota Tanjungbalai Meminta Pemerintah Perhatikan Kemandirian Ekonomi Warga Binaan Setelah Bebas
Kapolres Binjai Bersama Jajaran Berbagi Takjil kepada Pengguna Jalan
Polresta Deli Serdang dan Polda Sumut Gelar Safari Ramadan, Santuni Anak Yatim
Pelaku Curanmor Di Hadiahi Timah Panas Saat Coba Kabur, Polsek Medan Baru Tangkap Komplotan Pencuri Motor
Kapolsek Medan Labuhan dan Karutan Labuhan Deli, Mempererat Silaturahmi Berbuka Puasa Bersama
Kapolres Pelabuhan Belawan Gelar Buka Puasa Bersama Tokoh Agama dan Santuni Anak Yatim
Polda Sumut Gelar Sidak Minyakita di Pasar Medan, Pastikan Volume Sesuai Standar

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:21 WIB

PD GP Alwasliyah Kota Tanjungbalai Meminta Pemerintah Perhatikan Kemandirian Ekonomi Warga Binaan Setelah Bebas

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:47 WIB

Kapolres Binjai Bersama Jajaran Berbagi Takjil kepada Pengguna Jalan

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:29 WIB

Polresta Deli Serdang dan Polda Sumut Gelar Safari Ramadan, Santuni Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:52 WIB

Kapolsek Medan Labuhan dan Karutan Labuhan Deli, Mempererat Silaturahmi Berbuka Puasa Bersama

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:42 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Gelar Buka Puasa Bersama Tokoh Agama dan Santuni Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:29 WIB

Polda Sumut Gelar Sidak Minyakita di Pasar Medan, Pastikan Volume Sesuai Standar

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:14 WIB

Kejari Belawan Gelar Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Kasi Datun

Kamis, 13 Maret 2025 - 03:58 WIB

Kejari Belawan Tahan Wakil Direktur CV Cikas Nusantara Terkait Dugaan Korupsi Gedung BK3 Medan

Berita Terbaru

DAERAH

AKBP Ahzan Jabat Kapolres Lhokseumawe

Kamis, 13 Mar 2025 - 11:50 WIB