PENYULUHAN HUKUM WARGA BINAAN OLEH LBH TRISILA BERSAMA TIM DIVISI YANKUM KANWIL KEMENKUMHAM SUMUT DI LAPAS TANJUNGBALAI

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Sabtu, 4 Mei 2024 - 08:24 WIB

20109 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|TANJUNGBALAI|,Lapas Tanjungbalai beri penyuluhan hukum kepada wargabinaan yang bekerjasama dengan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Trisila dan tim Divisi Layanan Hukum Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara. Jumat, (04/05/2024)

Kegiatan diikuti 40 orang wargabinaan yang masih berstatus tahanan. Ini digiatkan dengan tujuan agar wargabinaan dapat menerima bantuan hukum secara jelas serta mengetahui progres yang jelas sehingga hak-hak hukumnya sesuai dengan harapan.

Baca Juga :  Enam Kabupaten Siap Pamit dari Sulawesi Tengah, Wacana Pembentukan Provinsi Sulawesi Timur Mencuat

Turut hadir Kasi. Binadik, Marlon Brando Tarigan bersama jajarannya, dari tim LBH Trisila sendiri ada Efriandi Achmad, S.H., M.Kn dan Tim Yankum Kanwil Kemenkumham hadir Kasubbid. Penyuluhan Hukum, Bantuan Hukum, dan JDIH., Berkat Elhan Harefa bersana rekannya Pengelola Bantuan Hukum, Maulana Gunawan.

Adapun yang menjadi pembahasan pada penyuluhan ini yakni tata cara pengajuan bantuan hukum dan diskusi mengenai permasalahan hukum yang dialami warga binaan oleh tim LBH Trisila dengan mentor langsung dari Efriandi Achmad S.H, M.Kn. Beliau berharap agar wargabinaan dapat menerima dan memahami dengan kompleks materi dan tidak kesulitan memahami proses hukumnya.

Baca Juga :  Ka'Lapas l Medan Ikuti Penandatanganan Pakta Integritas Dan Perjanjian Kinerja Tahun 2025

“Semoga acara ini memberikan hasil yang terbaik bagi warga binaan pemasyarakatan khususnya yang berstatus tahanan dapat memperoleh hak-hak hukumnya”. Ujar Efriandi.(Leodepari/Sahat)

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bimtek Desa se Subulussalam di Hotel Mewah Medan Tuai Kontroversi, Diduga Sarat Korupsi dan Kelembagaan Ilegal
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Jadi Lokasi Uji Petik Pemeriksaan Laporan Keuangan Kemenkumham Tahun 2024
DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY
Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia
Tim Gabungan Timbang Berat Emas di Pasaran, Ini Hasilnya
YARA Aceh Gelar Pendidikan Paralegal, Membuka Akses Keadilan untuk Masyarakat Kecil
Peringati Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61, Lapas Banda Aceh Gelar Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda
Sambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Lapas Perempuan Medan Berikan Bantuan Sosial Kepada Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 00:53 WIB

Bimtek Desa se Subulussalam di Hotel Mewah Medan Tuai Kontroversi, Diduga Sarat Korupsi dan Kelembagaan Ilegal

Senin, 14 April 2025 - 22:17 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Jadi Lokasi Uji Petik Pemeriksaan Laporan Keuangan Kemenkumham Tahun 2024

Senin, 14 April 2025 - 21:41 WIB

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY

Senin, 14 April 2025 - 21:25 WIB

Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia

Senin, 14 April 2025 - 20:47 WIB

Tim Gabungan Timbang Berat Emas di Pasaran, Ini Hasilnya

Senin, 14 April 2025 - 20:21 WIB

Peringati Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61, Lapas Banda Aceh Gelar Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Senin, 14 April 2025 - 18:41 WIB

Sambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Lapas Perempuan Medan Berikan Bantuan Sosial Kepada Masyarakat

Senin, 14 April 2025 - 18:00 WIB

Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Kalapas Narkotika Samarinda dan Jajaran Ditjenpas Kaltim Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY

Senin, 14 Apr 2025 - 21:41 WIB

Exit mobile version