Penuhi Hak Dasar, Warga Binaan Lapas Narkotika Langkat Mendapatkan Alat Makan dan Minum Baru

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 16 November 2024 - 07:41 WIB

2078 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS NARKOTIKA KLS IIA LANGKAT

15/11/2024

Langkat  Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Langkat Kanwil Kemenkumham Sumut, menunjukkan kepedulian yang luar biasa terhadap hak dasar untuk kesejahteraan warga binaan pemasyarakatan (WBP). Kalapas Narkotika Langkat, Fauzi Harahap melakukan langkah berarti dengan membagikan alat makan dan minum kepada seluruh WBP. Jumat (15/11/24)

Hal ini merupakan amanat dari Peraturan Menteri Hukum Dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2017 pasal 2 dimana Lapas/Rutan memiliki tanggung jawab untuk memenuhi Sumber Daya Manusia dan Peralatan yang Diperlukan pada Penyelenggaraan Makanan bagi tahanan/narapidana.

Baca Juga :  Kapolsek Medan Labuhan Jadi Narasumber pada MATSAMA MAPN-4 Medan

Tindakan ini merupakan salah satu langkah Lapas Narkotika Langkat dalam meningkatkan fasilitas dan layanan kepada warga binaan. Kalapas Fauzi menyampaikan bahwa pembagian ini adalah bagian dari upaya peningkatan kesejahteraan dan kesehatan para warga binaan.

“Kami ingin memastikan bahwa hak-hak dasar warga binaan seperti kebersihan diri dan kebutuhan makan tetap terpenuhi. Ini adalah bentuk perhatian kami kepada WBP agar mereka bisa menjalani masa pidana dengan lebih baik,” pungkas Fauzi.

“Pembagian alat makan dan minum ini juga telah didata karena pada setiap alat makan dan minum diharapkan agar semua warga binaan dapat bertanggung jawab dengan barang yang telah diberikan dan tertata dengan baik”, tutupnya

Baca Juga :  Kalapas Tebing Tinggi Gelar (Sapa Lateti WBP), Dengarkan Aspirasi dan Keluhan Warga Binaan

Dengan demikian, proses pembagian alat makan dan minum berjalan lancar, tampak seluruh waga binaan merasa senang atas pembagian alat makan dan minum serta mendukung kehidupan sehari-hari di dalam lapas, Pungkasnya.

Kementerian Hukum dan HAM RI
Ditjen Pemasyarakatan
Kanwil Kemenkumham Sumut

#KumhamPasti #ditjenpas #kemenkumhamsumut #kemenkumham #KemenpanRB #Ombudsman #rbkunwas #lapasnarkotikalangkat #lpnlangkat #lpnlangkatberaksi

Sumber : Tim Humas Lpnlangkat

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB