Penguatan Tusi, Kalapas Medan Pimpin Rapat Internal Bidang Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (KPLP) dan Bidang Keamanan dan Ketertiban (KAMTIB

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 11 September 2024 - 13:14 WIB

2079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS 1 MEDAN

11/09/2024

Medan Dalam mewujudkan optimalisasi pelaksanaan Tugas dan Fungsi, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Medan laksanakan rapat internal Bidang Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (KPLP) dan Bidang Keamanan dan Ketertiban (KAMTIB), Rabu (11/09/2024).

Bertempat di Aula Gedung 3 Lt. II, hadir seluruh pegawai bidang KPLP dan KAMTIB mengikuti Rapat Dinas yang dipimpin langsung oleh Kepala Lembaga Pemsyarakatan Kelas I Medan, M. Pithra Jaya Saragih.
Rapat dinas ini diharapkan dapat meningkatkan profesionalisme dalam pelaksanaan tugas, komitmen terhadap pelaksanaan tusi, dan berpegang teguh pada kode etik serta Standar Operasional Prosedur yang ditetapkan.

Baca Juga :  Miliki Sabu dan Ganja Residivis di Tangkap Polres Pematangsiantar

“Dalam menjalanlan tugas sebagai pengamanan bidang KPLP dan KAMTIB harus selalu berkolaborasi Perkuat Kerja Sama antara jajaran pengamanan dan Bidang Kamtib, Pemeriksaan WBP harus mengutamakan Hak Asasi Manusia (HAM), Tingkatkan Kontrol Keliling untuk mencegah gangguan kamtib serta yang paling utama adalah kekompakan dan kedisiplinan dalam bertugas”, tutur Kalapas.

Baca Juga :  Baznas Sumut Berikan Bantuan Renovasi Masjid untuk Lapas Kelas IIA Pancurbatu

Sebagai sebuah organisasi perlu menjaga kekompakan dalam mencapai tujuan bersama yang telah di targetkan, begitu pula dalam memberikan layanan publik. Hal ini akan berdampak positif bagi organisasi terangnya.

#Lapas1Medan
#KanwilKemenkumhamSumut

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Berita Terbaru