Penguatan Data Dukung Reformasi Birokrasi dan Zona Integritas di Rutan Kelas I Medan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Minggu, 1 September 2024 - 17:37 WIB

20100 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN INVESTIGASI

01/09/2024

Medan, 30 Agustus 2024  Dalam rangka pemenuhan data dukung Rencana Kerja Tahunan Reformasi Birokrasi Triwulan III (809) Tahun 2024 dan Lembar Kerja Evaluasi (LKE) Pembangunan Zona Integritas menuju WBK/WBBM Triwulan III (B09) Tahun 2024, Rutan Kelas I Medan akan mengadakan Zoom meeting penting.

Acara ini akan dilaksanakan pada:

Baca Juga :  Matangkan Persiapan Dua Kanim Baru, Kakanwil Kumham Sumut: "Ayo Kita Kerjasama dan Bekerja Bersama-sama

– Tanggal : Jumat, 30 Agustus 2024
– Waktu.   :  08.00 WIB – Selesai
– Tempat  :  Aula Muladi, Rutan Kelas I Medan

Zoom meeting ini diikuti oleh petugas dan CPNS Rutan Kelas I Medan. Kegiatan ini bertujuan untuk menguatkan pemenuhan data dukung serta memastikan bahwa persiapan dan evaluasi menuju Zona Integritas WBK/WBBM berjalan sesuai rencana.

Baca Juga :  Ops Lilin Toba 2024 ,Sat Lantas Polres Pematangsiantar Pasang Spanduk Imbauan dan Petunjuk Arah Jalan Alternatif

Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Rutan Kelas I Medan untuk terus memperbaiki dan meningkatkan kualitas layanan serta integritas institusi dalam rangka reformasi birokrasi.tutupnya.

#KemenkumhamRI
#kanwilkemenkumhamsumut
#kemenpanrb
#kanwilsumut
#kemenkumhamsumut
#pemasyarakatan
#pengayoman
#ditjenpas
#humasditjenkumham
#rbkunwas
#saynotodrugs
#ragustastore
#wbk
#wbmm
#2024

Pewarta : Yeni Erikah

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati
Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1
TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU
Polda Sumut Ungkap 517 Kasus Narkoba, Selamatkan Lebih dari 1 Juta Jiwa
Rutan Kelas 1 Medan Gelar Bakti Sosial, Peringati Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Wakil Bupati Deli Serdang Dukung BWS II Laksanakan Pembangunan Pengendalian Banjir dan Pengorekan Sendimen Sungai Bedera Sepanjang 3.700 Meter
Bimtek Desa se Subulussalam di Hotel Mewah Medan Tuai Kontroversi, Diduga Sarat Korupsi dan Kelembagaan Ilegal

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 20:09 WIB

Selasa, 15 April 2025 - 20:03 WIB

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Selasa, 15 April 2025 - 18:39 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 18:34 WIB

Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

Selasa, 15 April 2025 - 17:31 WIB

TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU

Selasa, 15 April 2025 - 16:16 WIB

Aksi Sosial Warnai Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 di Aceh

Selasa, 15 April 2025 - 16:00 WIB

Perkokoh Silaturahmi, IPARI Kota Langsa Gelar Halal Bihalal

Selasa, 15 April 2025 - 15:46 WIB

Unit Resmob Polres Langsa Berhasil Amankan Pelaku Curanmor Beserta Barang Bukti

Berita Terbaru

PEMATANG SIANTAR

Selasa, 15 Apr 2025 - 20:09 WIB