Penandatangan Kerjasama Dinas Lingkungan Hidup Kota Langsa dan LPP RRI Lhokseumawe

Zul

- Redaksi

Sabtu, 20 Juli 2024 - 00:09 WIB

20117 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dinas Lingkungan Hidup Kota Langsa perkuat pelayanan Informasi Publik dengan LPP RRI Lhokseumawe (Foto : Humas Diskominfo)

TIMELINES INEWS – LANGSA

Kota Langsa – Pemerintah Kota Langsa dibawah kepimpinan Pj. Walikota Langsa Syaridin, S.Pd, M.Pd telah melakukan kontrak kerjasama dengan RRI Lhokseumawe sebagai Sarana Penyiaran Informasi.

Kesepakatan antara Pemerintah Kota Langsa dengan RRI Lhokseumawe kemudian berlanjut dengan Penandatangan Perjanjian Kerjasama (PKS) dengan Dinas Lingkungan Hidup Kota Langsa, Jum’at (19/07/2024).

Kegiatan tersebut berlangsung di Ruang Rapat Dinas Komunikasi dan Informatika dan turut disaksikan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Langsa Muzammil, S.STP, MSP yang diwakili oleh Sekretaris Diskominfo Langsa Saifuddin Zuhri, SE didampingi Kepala Bidang Informasi Komunikasi Publik Data Statistik Boto Pranajaya, ST.

Baca Juga :  Wakapolda Aceh Hadiri Penutupan PKA-8

Penandatangan Perjanjian Kerjasama (PKS) dilakukan oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Langsa Ade Putra Wijaya Siregar, ST, MM dan Kepala LPP RRI Antoni S.Sos.

Perjanjian Kerjasama ini merupakan tindak lanjut keseriusan Pemerintah Kota Langsa dalam layanan informasi Publik sebagaimana amanat Pj. Walikota Langsa Syaridin, S.Pd. M.Pd untuk bersinergi guna mengembangkan berbagai terobosan dan inovasi, Ujar Saifuddin Zuhri, SE.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Langsa Ade Putra Siregar, ST, MM mengucapkan terimakasih kepada Dinas Kominfo Langsa yang telah memfasilitasi agenda kegiatan ini, mudah-mudahan dengan adanya Perjanjian Kerjasama ini ke depan dapat bermanfaat sebagai sarana memperluas informasi publik, papar Ade Putra.

Baca Juga :  Pastikan Layanan Pemasyarakatan Berjalan Baik, Ka.Kanwil Kemenkumham Sumut Kunjungi Rutan Tarutung

Selanjutnya, Antoni, S.Sos juga turut menyampaikan apresiasi dan terimakasih kepada Pj. Walikota Langsa dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) telah mempercayakan RRI sebagai sarana memperluas informasi.

“Kami akan salurkan dinamika informasi melalui RRI dengan Frekwensi FM 89,3 MHz Pro-1(Satu) dan FM 95,2 MHz Pro-2(Dua), dan juga melalui RRI Digital”, tutup Antoni.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati
Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan
Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1
TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU
Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah
Aksi Sosial Warnai Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 di Aceh
Perkokoh Silaturahmi, IPARI Kota Langsa Gelar Halal Bihalal

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 20:09 WIB

Selasa, 15 April 2025 - 20:03 WIB

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Selasa, 15 April 2025 - 18:39 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 18:34 WIB

Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

Selasa, 15 April 2025 - 17:31 WIB

TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU

Selasa, 15 April 2025 - 16:16 WIB

Aksi Sosial Warnai Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 di Aceh

Selasa, 15 April 2025 - 16:00 WIB

Perkokoh Silaturahmi, IPARI Kota Langsa Gelar Halal Bihalal

Selasa, 15 April 2025 - 15:46 WIB

Unit Resmob Polres Langsa Berhasil Amankan Pelaku Curanmor Beserta Barang Bukti

Berita Terbaru

PEMATANG SIANTAR

Selasa, 15 Apr 2025 - 20:09 WIB