Pembinaan Kepribadian Wbp Lapas Perempuan Kls IIA Medan Ikuti Ibadah Rutin Dengan Yayasan Manna Kehidupan Sejahtera

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 2 Oktober 2024 - 22:55 WIB

2075 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

02/10/2024

Medan  Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas II A Medan, Mengikuti ibadah rutin dengan yayasan Manna Kehidupan Sejahtera, Rabu (02/10/24).

Ibadah Kunjungan hari ini dipimpin oleh Tumpal H Sitorus yang diikuti 30 Orang WBP.
Khotbah ibadah  hari ini diambil dari Matius 24:32-36 Dengan thema “Berpegang Teguh dalam Kebenaran Firman Tuhan”.

Baca Juga :  PENYULUHAN HUKUM WARGA BINAAN OLEH LBH TRISILA BERSAMA TIM DIVISI YANKUM KANWIL KEMENKUMHAM SUMUT DI LAPAS TANJUNGBALAI

Inti sari Khotbah hari ini mengajarkan untuk sekaku berpegang teguh pada firman Tuhan artinya dalam setiap apa pun yang kita lakukan harus sesuai dengan firman Tuhan, kiranya perilaku kita mencerminkan kasih dari Yesus.

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan mendukung penuh setiap kegiatan kepribadian salah satu nya kegiatan kerohanian dengan bertujuan melalui kegiatan kerohanian ini dapat mengubah perilaku Warga Binaan menjadi lebih baik,

Baca Juga :  Persiapkan Pilkada 2024, Ka'Lapas Perempuan Medan Terima Audiensi KPU Kota Medan

sehingga pada saat mereka selesai menjalani hukuman mereka di dalam lembaga pemasyarakatan mereka dapat menjadi lebih baik lagi tidak mengulangi kesalahan mereka di masa lalu.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version