Pembangunan Ruas Jalan Benteng Tumpatan Nibung Kecamatan Batang Kuis Rampung pada September 2024

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 17 Oktober 2024 - 11:16 WIB

20147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | DINAS SDABMBK DELI SERDANG

17/10/2024

Deli Serdang  Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi (SDABMBK) Kabupaten Deli Serdang telah menyelesaikan pembangunan Ruas Jalan Benteng Tumpatan Nibung di Kecamatan Batang Kuis. Pembangunan ini dimulai pada bulan Juli 2024 dan selesai sesuai target pada bulan September 2024.

Peningkatan kualitas infrastruktur ini merupakan bagian dari program strategis Pemkab Deli Serdang untuk memperlancar mobilitas masyarakat, terutama dalam mendukung akses transportasi yang lebih aman dan nyaman. Ruas jalan yang dibangun diharapkan akan memberikan dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan warga setempat.

Baca Juga :  Kapolres Simalungun Pimpin Upacara Pelepasan Purnabakti KOMPOL Josia

Dengan mengusung prinsip “Bekerja Keras, Bergerak Cepat, dan Bertindak Tepat,” Dinas SDABMBK berkomitmen untuk terus berinovasi dalam menyelesaikan proyek-proyek pembangunan infrastruktur secara tepat waktu dan berkualitas.

Baca Juga :  Tingkatkan Layanan Kesehatan, Lapas Narkotika Langkat Cek Kesehatan WBP di Blok Hunian

Pemerintah Kabupaten Deli Serdang melalui berbagai proyek infrastruktur ini juga berupaya meningkatkan daya saing daerah dan memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat, sejalan dengan visi “Deli Serdang Bersinar.” Terangnya.

#dinassdabmbkdeliserdang
#pemkabdeliserdang
#deliserdangbersinar
@pemkab_deli_serdang
@sosmed_deliserdang
@kecamatanbatangkuis

Sumber : Dinassdabmbk-deli Serdang

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB