Pembangunan Ruang Lab Komputer SMPN 24 Medan Deli diduga Jadi Ajang Korupsi Kaum Pejabat Dinas.

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 9 Agustus 2024 - 18:19 WIB

20607 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN DELI |Pembangunan ruang lab komputer di SMP N 24 Kec.Medan Deli Sumatera Utara yang saat ini sedang dalam tahap pengerjaan di duga jadi ajang korupsi para pejabat di dinas pendidikan Kota Medan. Kamis, 08 Agustus 2024.

Informasi pembangunan tersebut di terima awak media dari masyarakat, dan tim langsung bergerak menuju lokasi untuk melakukan cek & ricek, sampai dilokasi tim bertemu dengan Rohanim sebagai Kepala Sekolah Menengah Pertama Negeri 24 dan mengadakan bincang-bincang diruangan Kepsek terkait pelaksanaan pembangaunan tersebut.

“Mengenai pembangunan itu dilaksanakan dari pihak dinas, bukan ranah pihak sekolah, menganai plang proyek coba bapak tanyakan ke pihak pemborong saja” ucap Rohanim. Siapa yang ditugaskan sebagai pengawas pekerjaan tersebut tanya awak media, ohh… pemgawas pekerjaan namanya Bembeng, ucap Kepsek.

Terkait adanya temuan tersebut, Ketua DPD LSM Gerakan Anti Korupsi dan Penyelamat Aset Negara (GAKORPAN) Sumut Rosen Jaya Sinaga ikut angkat bicara, “Terdengar miris, proyek pembangunan dengan memakai uang negara tersebut tidak memasang plang pagu nilai proyek, sumber dana, berapa lama waktunya, dan perusahaan apa yang mengerjakannya, Apalagi para pekerja didapati tidak menggunakan Alat Pelindung Diri – Keselamatan dan Kesehatan Kerja (APD-K3) sesuai dengan “Peraturan Pemerintah nomor 50 Tahun 2012 Tentang Sistem Manajemen Keselamatan Kerja” sebagai sebuah syarat pengerjaan proyek, baik pemerintah maupun swasta”.

Baca Juga :  Satlantas Polresta Deli Serdang Sosialisasikan Operasi Keselamatan Toba 2025 kepada Jemaat Gereja

“Apalgi dari pihak dinas sendiri juga tidak tampak melakukan pengontrolan langsung terkait hasil pekerjaan dilapangan, jelas itu adalah sebuah pelanggaran yang serius” ujar Rosen,

Masih Rosen..

“Bukankah seharusnya sebagai instansi yang bergerak di bidang pendidikan dapat memberikan edukasi kepada masyarakat terkait pembanguan ruangan sekolah dimana harus melaksanakan ketentuan undang undang nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik”.

“Dalam waktu dekat tim kita akan melakuan investigas dan akan mengirimkan surat ke dinas terkait, untuk meminta klarifikasi dari mereka tentang pembangunan tersebut”, Tutup Rosen mengkhiri tanggapanya.

Sebelumnya pada Rabu 07/08/2004 tim mencoba menyampaikan pesan whats app kepada Kabid SMP saudara Andy, mempertayaKan prihal pembanguann tersebut. Mengapa tidak memasang plang ? Namun sampai berita ini di tayangkan pesan yang terkirim tidak mendapat respon.

Baca Juga :  Pangdam IM Terima Audiensi Kepala Cabang BTN Syariah Aceh

Pada Pagi kamis 08/08/2024 tim juga mencoba mengirimkan pesan kepada Kasi Kelembagaan dan sarana prasarana sdr Riky, “iya Bang, plang sudah pemasangan” balas Riky singkat. Berkisar pukul 14:00 Wib tim masi berada dilokasi, sampai meninggalkan lokasi pembangunan plang pagu proyek belum kelihatan.

Kepada Bapak Wali Kota Medan Boby Nasution, masyarakat berharap jangan pernah takut mengambil sikap dan segera mengevaluasi kinerja Kadis Pendidikan Kota Medan beserta unsur-unsur pendukung lainnya, apalagi dalam waktu dekat masyarakat Sumut akan mengadakan pesta demokrasi, tentunya akan dapat mempengaruhi dan mengurangi kepercayaan masyarakat terhadap calon pilihannya.

Bila hal tersebut di terapkan, tentunya akan dapat mempersempit ruang gerak para pelaku koruptor yang saat ini sangat Tersrtuktur Sistematis dan Masif (TSM) agar Sumatera Utara yang kita cintai inibisa menjadi lebih baik lagi, pungkas masyarakat. (H²Mc)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gubernur Muzakir Manaf Buka Aceh Ramadhan Festival 2025 
Ibu Bupati dan Ibu Wakil Bupati Gayo Lues Bersama TP-PKK & DWP Berbagi Takjil untuk Warga Binaan Lapas Blangkejeren  
Junjung Nilai Kemanusiaan Polres Tanjungbalai Berikan Takjil Ke Tahanan Yang Berpuasa
Perempuan dan Orang Muda Bahas Aksi Perempuan Aceh
Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh
Bank Aceh Serahkan Dividen Rp 2,59 M ke Pemko Banda Aceh
Disela Safari Ramadhan Wagub Aceh Silaturahmi Dengan Teman Lama
Jelang Berbuka Puasa, Polsek Muarasipongi Polres Mandailing Natal Bersama Bhayangkari Ranting Muara Sipongi, Berbagi Takjil Kepada Masyarakat dan Pengguna Jalan.

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:30 WIB

Gubernur Muzakir Manaf Buka Aceh Ramadhan Festival 2025 

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:53 WIB

Ibu Bupati dan Ibu Wakil Bupati Gayo Lues Bersama TP-PKK & DWP Berbagi Takjil untuk Warga Binaan Lapas Blangkejeren  

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:52 WIB

Junjung Nilai Kemanusiaan Polres Tanjungbalai Berikan Takjil Ke Tahanan Yang Berpuasa

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:49 WIB

Perempuan dan Orang Muda Bahas Aksi Perempuan Aceh

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:47 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:38 WIB

Disela Safari Ramadhan Wagub Aceh Silaturahmi Dengan Teman Lama

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:09 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Polsek Muarasipongi Polres Mandailing Natal Bersama Bhayangkari Ranting Muara Sipongi, Berbagi Takjil Kepada Masyarakat dan Pengguna Jalan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:30 WIB

IDUL FITRI 1446 H, LAPAS SELONG USULKAN 308 NARAPIDANA REMISI KHUSUS

Berita Terbaru

ACEH

Perempuan dan Orang Muda Bahas Aksi Perempuan Aceh

Rabu, 12 Mar 2025 - 22:49 WIB