Pelatihan Jurnalistik Untuk Pemuda Dan Perangkat Gampong Afdeling II Bukit

Zul

- Redaksi

Minggu, 9 Juni 2024 - 21:29 WIB

20179 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sudirman sebagai narasumber pada acara Pelatihan Jurnalistik untuk Pemudan dan Perangkat Gampong Afdeling II Buket (foto:Timelinesinews.com)

TIMELINES INEWS ǀ ACEH TIMUR

Idi Rayeuk – Pemerintah Gampong (Desa) Afdeling II Bukit, Kecamatan Birem Bayeun, Kabupaten Aceh Timur, melakukan kegiatan pelatihan Jurnalistik yang dilaksanakan di Ruang Komunitas Digital Desa (RKDD) di Kantor Geuchik setempat, Minggu ( 09/06/2024 ).

Kegiatan pelatihan ini dihadiri oleh Geuchik (Kepala Desa) Afdeling II Bukit, Eko Saputra, dan juga Duta digital dari Kemendes Perwakilan Aceh Timur , M. Husin. Untuk narasumber turut dihadirkan yang berkompeten dibidang Jurnalistik dari Langsa, Sudirman (Harian Analisa). Adapun peserta pelatihan diikuti 10 orang dari unsur pemuda dan perangkat gampong setempat.

Baca Juga :  Babinsa Hadiri Musrenbang Kecamatan Pining, Dukung Program Pembangunan Tahun 2025

Dalam kesempatan itu, Eko Saputra, mengharapkan agar kita semua mengikuti pelatihan ini dengan seksama, sehingga nantinya apa yang disampaikan oleh narasumber bisa diterapkan dalam kegiatan di Gampong.”Saya harap peserta dapat mengikutinya dengan serius sehingga kegiatan pelatihan jurnalistik bisa kita terapkan dalam RKDD sekaligus mengelola aplikasi Web Gampong, “ujarnya.

Baca Juga :  Sat Resnarkoba Polres Aceh Selatan Musnahkan Ladang Ganja dan amankan seorang terduga Pelaku.

Sementara M. Husin berharap pemuda dan perangkat gampong dapat mengelola Web Gampong secara update. Tujuannya, masyarakat diluar desa Afdeling II Bukit mengetahui tentang desa, baik itu tentang program kerja desa, profil desa dan kegiatan lainnya.

Sebagai Narasumber yang telah banyak melahirkan Jurnalis Muda di Kota Langsa, Sudirman mengharapkan kegiatan jurnalistik ini bukan hanya sekedar seremonial, tapi dapat dikembangkan menjadi Jurnalis warga serta sebagai ilmu dasar untuk memahami bagaimana profesi jurnalis.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
Launching Perdana Program Makan Bergizi di Kuta Panjang, Wujud Komitmen Nasional Atasi Stunting dan Dukung Petani Lokal
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3
Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan
Pemakaman Kedinasan sebagai Penghormatan terakir untuk Personil Polres Aceh Selatan yang meninggal Dunia.
IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji
Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 16:01 WIB

Launching Perdana Program Makan Bergizi di Kuta Panjang, Wujud Komitmen Nasional Atasi Stunting dan Dukung Petani Lokal

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Senin, 21 April 2025 - 14:49 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Senin, 21 April 2025 - 14:30 WIB

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji

Senin, 21 April 2025 - 14:18 WIB

Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

IPPAFest 2025 Hadirkan Karya Warga Binaan, Bukti Nyata Pembinaan di Balik Jeruji

Berita Terbaru