Panwaslih Aceh Didesak Tuntaskan Kasus Anggota DPR RI Diduga Ancam Pendamping Desa

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 24 Januari 2024 - 19:43 WIB

20159 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>BANDA ACEH – Koordinator Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh, Askhalani, mendesak Panitia

Pengawas Pemilihan (Panwaslih) atau Bawaslu Aceh untuk menuntaskan kasus anggota DPR RI dari PKB diduga mengancam para pendamping desa di Aceh Tenggara.

Ancama tersebut diduga dilakukan saat anggota DPR RI berinisial I yang mencalonkan diri kembali sebagai anggota DPR RI meminita dukungan untuk dipilih kembali pada Pemilu 2024.

“Kasus ini harus berani ditindaklanjuti oleh penyelenggara Pemilu khususnya oleh Bawaslu, karena ada unsur pelanggaran hukum berencana yang dilakukan Caleg tersebut,” kata Askhalani, kepada TIMELINES INEWS, Rabu, 24 Januari 2024.

Panwaslih Aceh Tenggara, kata Askhalani, tidak perlu menunggu laporan dari masyarakat maupun dari korban intimidasi untuk menindaklanjuti dugaan intimidasi tersebut. Menurutnya, kasus tersebut bisa diusut dengan aturan yang ada, apalagi bukti telah ada, salah satunya rekaman suara yang telah beredar luas.

Baca Juga :  Polantas Aceh Hadir, Satlantas Polres Gayo Lues Lakukan Himbauan Tertib Berlalulintas dalam rangka Operasi Zebra Seulawah 2023

“Jika merujuk pada informasi yang sudah berkembang termasuk adanya rekamanan, maka Bawaslu sudah bisa menggunakan form A sebagai dasar untuk melakukan penyelidikanawalterhadap informasi yang sudah menjadi ranah publik,” kata Askhalani.

Askhalani menduga anggota Panwaslih di Aceh Tenggara kurang melaksanakan kerjanya sebagai pengawas. Karena, kasus sebesar itu, belum ada tanda-tanda untuk di tindaklanjuti.

“Apa Panwaslih Aceh Tenggara tidak paham aturan,” tanya Askhalani.

Sebelumnya diberitakan, Irmawan, anggota Komisi V DPR

Baca Juga :  bersama RRI di Unida, Kompol Yasir: Mahasiswa Bisa jadi Agen Penangkal Hoaks

RI diduga mengancam petugas Tim Pendamping Desa di Aceh Tenggara. Ancaman itu disampaikan pada pertemuan di Pasir Gala Gabungan, Kecamatan Lawe Bulan, Aceh Tenggara.

Tiga orang pendamping desa — mereka meminta nama dan tempat tugas mereka dirahasiakan — yang mengikuti pertemuan yang digelar pada dua pekan lalu itu mengakui pertemuan itu.

Mereka mengakui kehadiran Irmawan dalam pertemuan itu. Ketiganya mengungkapkan bahwa Irmawan datang untuk meminta dukungan dari tim pendamping desa. “Itu

(meminta dukungan dari tim pendamping desa) adalah hal wajar,” kata salah satu sumber kepada TIMELINES INEWS, Senin, 22 Januari 2024.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.
25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia
Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”
Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terbaru