Pantau Layanan Publik, Lapas Kelas IIA Sibolga Pastikan Pendaftaran dan Kunjungan Berjalan Lancar

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 11 September 2024 - 19:42 WIB

2074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KELAS IIA SIBOLGA

11/09/2024

Rabu, 11 September 2024 – Sibolga
Lapas Kelas IIA Sibolga terus berupaya mengoptimalkan kualitas layanan publik bagi masyarakat. Pada hari Rabu (11/09/2024), Kasubsi Bimkemaswat, Alberto Simanjuntak, melakukan pemantauan langsung terhadap proses pendaftaran kunjungan dan penitipan barang bagi warga binaan. Langkah ini bertujuan untuk memastikan bahwa setiap pengguna layanan mendapatkan pelayanan yang sesuai dengan prosedur dan standar operasional yang telah ditetapkan.

Baca Juga :  Pimpin Apel Pagi, Kalapas Perempuan Medan Sampaikan Ini Kepada Seluruh Jajaran

“Kami berdialog langsung dengan para pengunjung untuk mendengarkan saran serta masukan, demi peningkatan kualitas pelayanan yang lebih baik,” ujar Alberto Simanjuntak.

Selain memastikan kelancaran layanan, petugas juga diberikan arahan untuk melaksanakan tugas dengan profesionalisme tinggi dan tetap berpedoman pada SOP yang berlaku. Hal ini dilakukan dalam rangka mewujudkan komitmen Kementerian Hukum dan HAM yang semakin PASTI (Profesional, Akuntabel, Sinergi, Transparan, Inovatif), BerAKHLAK, dan berdampak nyata bagi masyarakat.

Baca Juga :  Lapas Kelas I Medan Terapkan Program Akselerasi: Warga Binaan Budidayakan Cabai Rawit dan Sayuran Hidroponik untuk Mendukung Ketahanan Pangan

Dengan upaya ini, diharapkan Lapas Kelas IIA Sibolga dapat terus memberikan pelayanan yang optimal dan meningkatkan kepercayaan publik terhadap institusi pemasyarakatan. Pungkasnya.

Sumber  :  Tim Humas Lasiga

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version