Ops Patuh Toba 2024, Polres Pematangsiantar Tindak Pengendara Kasat Mata

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 22 Juli 2024 - 11:48 WIB

2099 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR| Pelaksnaan Ops Patuh Toba 2024 Masih Berlangsung Polres Pematangsiantar Melalui Satuan Lalulintas Terus melakukan penindakan Terhadap Pengendara yang tidak tertib aturan lalulintas dengan kasat mata, Senin 22 Juli 2024 wilayah Hukum Polres Pematangsiantar

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran berlalu lintas di Masyarakat dan menurunkan angka Pelanggaran serta Kecelakaan lalu lintas khususnya di wilayah kota pematangsiantar Selain penindakan terhadap pelanggar, petugas juga melakukan edukasi dengan menempelkan stiker imbauan tertib lalu lintas kepada kendaraan bermotor

Baca Juga :  Polri dan TNI Bantu Padamkan Kebakaran Hanguskan Tiga Unit Rumah di Kota Subulussalam

Hal ini diharapkan dapat memberikan efek jera dan meningkatkan disiplin pengendara dalam mematuhi aturan lalu lintas. Operasi Patuh Toba 2024, akan terus dilaksanakan selama beberapa hari ke depan

Kasat lantas Polres Pematangsiantar AKP Gabriellah Angelia Gultom S.I.K., M.H, Mengatakan pentingnya operasi ini untuk meningkatkan keselamatan di jalan raya dan”Kami mengimbau kepada seluruh pengendara untuk selalu mematuhi peraturan lalu lintas, menggunakan helm standar, dan tidak melanggar rambu-rambu lalu lintas.

Baca Juga :  Pemprov Sumut Hibahkan Mobil untuk Dukung Kinerja Bid Propam Polda Sumut

Keselamatan di jalan adalah tanggung jawab bersama Kami juga mengajak Masyarakat untuk lebih disiplin dan peduli terhadap keselamatan diri sendiri dan orang lain, “Dengan tertib berlalu lintas dapat mewujudkan Indonesia emas”.

Sumber Humas Polres  Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB