Ops Patuh Seulawah, Personil Satlantas Polres Aceh Selatan Jadi Pembina Upacara Bendera, Sampaikan Pesan Tertib Berlalu lintas.

Edi Marcell

- Redaksi

Senin, 22 Juli 2024 - 18:35 WIB

20122 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Tapaktuan – Kanit Keamanan dan Keselamatan (Kamsel) Sat Lantas Polres Aceh Selatan Polda Aceh Aiptu Sumitra melaksanakan kegiatan menjadi pembina Upacara di SMPN 4 Tapaktuan dalam rangka Operasi Patuh Seulawah 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mensosialisasikan pentingnya Kamseltibcar Lantas (Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas) kepada para pelajar, dengan harapan dapat meningkatkan kesadaran dan pemahaman mereka tentang aturan lalu lintas serta mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas di kalangan pelajar, Senin, 22 Juli 2024.

Ops Patuh Seulawah, Personil Satlantas Polres Aceh Selatan Jadi Pembina Upacara Bendera, Sampaikan Pesan Tertib Berlalu lintas.

Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto melalui Kasat Lantas AKP Syahril, S.H.,M.M, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preventif untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas, terutama di kalangan pelajar yang rentan terhadap risiko kecelakaan.

Baca Juga :  BEM Nus Wilayah Aceh secara Tegas Menolak Revisi KUHAP

 

“Pendidikan dan sosialisasi tentang Kamseltibcar Lantas sejak dini sangat penting untuk membentuk generasi muda yang sadar dan patuh terhadap aturan lalu lintas. Dengan memahami dan mematuhi aturan, kita dapat mencegah terjadinya kecelakaan dan menciptakan lingkungan lalu lintas yang aman,” ujar Syahril.

 

Dalam amanatnya, Aiptu Sumitra menyampaikan beberapa poin seperti Pentingnya Mematuhi Aturan Lalu Lintas dengan menggunakan helm saat berkendara, tidak melawan arus, dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas, Bahaya Berkendara di bawah umur sangat berbahaya dan melanggar hukum, Etika Berlalu Lintas seperti tidak kebut-kebutan, memberikan prioritas kepada pejalan kaki, dan tidak menggunakan ponsel saat berkendara.

Baca Juga :  Polresta Banda Aceh Imbau Warga Waspadai Tindak Kejahatan

 

Dengan adanya kegiatan ini, Sat Lantas Polres Aceh Selatan berharap dapat terus memberikan edukasi kepada masyarakat, khususnya generasi muda, untuk menciptakan budaya berlalu lintas yang aman dan tertib.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Samapta Polres Pematangsiantar Dampingi Petugas PLN Lakukan P2TL di Jalan Pattimura
Sempat Kabur ke Medan, Pelaku Pembunuhan Santri Berhasil Ditangkap
PEMBUKAAN PEKAN OLAHRAGA HARI BAKTI PEMASYARAKATAN KE-61 DI LAPAS KELAS IIB BLANGKEJEREN “Semangat Sportivitas Warga Binaan Mewarnai Momen Hari Bakti Pemasyarakatan”
DPC Apdesi Gayo Lues Berikan Cenderamata pada Acara Lepas Sambut Dandim dan Kapolres
Warga Usulkan Penanaman Kabel Bawah Tanah Demi Keindahan Kota Banda Aceh
Lawan Politik Kini Mengakui: Kepemimpinan Pro-Rakyat Bupati Aceh Barat Patut Diacungi Jempol
Warga Usulkan Penanaman Kabel Bawah Tanah Demi Keindahan Kota Banda Aceh
Perkuat Transaksi Ritel UMKM, BSI Aceh Optimalkan Ekosistem Pasar

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 15:15 WIB

Samapta Polres Pematangsiantar Dampingi Petugas PLN Lakukan P2TL di Jalan Pattimura

Senin, 14 April 2025 - 13:59 WIB

Sempat Kabur ke Medan, Pelaku Pembunuhan Santri Berhasil Ditangkap

Senin, 14 April 2025 - 13:40 WIB

Sambut HBP ke-61 Lapas Pancur Batu Bersama Ibu-Ibu PIPAS Gelar Baksos, Pemasyarakatan Pasti Bermanfaat Untuk Masyarakat

Senin, 14 April 2025 - 13:29 WIB

Berikan Penguatan Bela Negara, Lapas Pemuda Langkat Gelar Upacara Rutin Hari Kesadaran Berbangsa Dan Bernegara

Senin, 14 April 2025 - 10:37 WIB

DPC Apdesi Gayo Lues Berikan Cenderamata pada Acara Lepas Sambut Dandim dan Kapolres

Senin, 14 April 2025 - 10:13 WIB

Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo PP Pekan Ini, 14–20 April 2025

Minggu, 13 April 2025 - 22:49 WIB

Warga Usulkan Penanaman Kabel Bawah Tanah Demi Keindahan Kota Banda Aceh

Minggu, 13 April 2025 - 21:21 WIB

Lawan Politik Kini Mengakui: Kepemimpinan Pro-Rakyat Bupati Aceh Barat Patut Diacungi Jempol

Berita Terbaru

Pelaku berinisial NZ (17) ditangkap pada Minggu, 13 April 2025.foto .Ist

HUKUM & KRIMINAL

Utang 300 Ribu, Motif Pelaku Habisi Nyawa Santri Di Pidie Jaya

Senin, 14 Apr 2025 - 14:13 WIB

Exit mobile version