Operator Beko Tewas Tertimpa Runtuhan Batu di Peukan Bada Polisi : Korban di evakuasi ke RS Bhayangkara Polda Aceh

Larvha

- Redaksi

Selasa, 31 Oktober 2023 - 19:36 WIB

20409 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | BANDA ACEH

Samsul Bahri (41), warga Gampong Lampisang, Kecamatan Peukan Bada, Aceh Besar dikabarkan tewas tertimpa reruntuhan batu gunung.

Informasi yang diperoleh, peristiwa yang menimpa operator ekskavator (beko) ini terjadi di kawasan Gampong Gurah, Gampong Rima Jeuneu, Kecamatan Peukan Bada, Selasa (17/10/2023) pagi tadi.

Korban diketahui sedang mengoperasikan bekonya. Tiba-tiba saja sebuah batu gunung berdiameter sekitar satu meter jatuh dan menimpa beko tersebut.

Baca Juga :  HUT ke-72 Humas Polri, Polres Aceh Timur Gelar Penanaman Pohon

Samsul Bahri pun tewas seketika di lokasi kejadian. Hal tersebut juga disaksikan oleh sejumlah rekannya yang lain.

Kapolresta Banda Aceh, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli melalui Kapolsek Peukan Bada, Ipda Munawir Razali yang dikonfirmasi membenarkan hal ini.

Namun, pihaknya masih melakukan koordinasi lanjut atas peristiwa yang terjadi. Ia mengatakan, jasad korban telah dievakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara.

Baca Juga :  Kapolda Apresiasi Meningkatnya Kepercayaan Masyarakat Terhadap Polresta Banda Aceh

“Benar, kita masih berkoordinasi lanjut terkait lokasi apakah galian C atau ada surat izin nya. Saat ini personel sedang mengambil keterangan saksi, TKP juga sudah diamankan, korban dievakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara,” jelasnya.Polisi : Korban di evakuasi ke RS Bhayangkara Polda Aceh

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kunjungan ke Aceh, Kasad Beri Pengarahan Kepada Ribuan Prajurit Dan Persit.
Kunjungi Kodam Iskandar Muda, Kasad Resmikan Sumur Bor TNI Manunggal Air Di Dayah Madinatuddiniyah Nurul Huda, Kab. Aceh Utara.
Pangdam IM Didampingi Ketua Persit KCK Daerah IM Sambut Kasad Dan Ketua Umum Persit KCK Di Bandara Malikusaleh.
Kasat Reskrim Polres Lhokseumawe Dorong Percepatan Penyidikan, Tingkatkan Kinerja Personel
Lagi,Satresnarkoba Amankan seorang Terduga Penyalahgunaan Narkoba di Aceh Selatan
Polda Aceh Berhasil Gagalkan Perdagangan Anak di Bawah Umur
Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya
Pangdam IM kerahkan Prajurit Bantu Penanganan longsor Di Kab. Bener Meriah.

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:39 WIB

Lapas Kelas I Medan Gelar Razia Rutin, Barang Terlarang Disita

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:54 WIB

Plt. Kakanwil Ditjen Pemasyarakatan Sumut Tinjau  langsung Penyaluran BAMA di Lapas Perempuan Medan

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:33 WIB

Pelindo Perkuat Layanan Logistik dengan Operasional 24/7

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:16 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Karutan Medan Cek Pertumbuhan Bibit Terong dan Cabai

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sat polairud polres Tanjungbalai berhasil mengejar kapal tanpa nama memasuki perairan tanjungbalai

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:58 WIB

Kanwil Kemenkum Sumut Fasilitasi Konsultasi Produk Hukum Daerah Pemkot Tanjungbalai

Rabu, 8 Januari 2025 - 13:33 WIB

Kapolda Sumut Hadiri Perayaan Natal Kodam I/Bukit Barisan

Rabu, 8 Januari 2025 - 13:22 WIB

Polres Pematangsiantar Laksanakan Sosialisasi DIPA RKA/K-L T.A 2025 dan Penandatanganan Fakta Integritas

Berita Terbaru

Exit mobile version