Memperkuat Nila-Nilai Pancasila SMAN 1 Simpang Rimba Melaksanakan Upacara Hari Kesaktian Pancasila

PUTRI RAHMAWATI

- Redaksi

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 14:23 WIB

20198 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | BANGKA BELITUNG, Bangka Selatan -Hari ini, Senin 2 Oktober 2023 SMA Negeri 1 Simpang Rimba yang beralamat di Jalan Batin Tikal Kecamatan Simpang Rimba Kabupaten Bangka Selatan menggelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang bertempat di lapangan Upacara SMAN 1 Simpang Rimba.

Hari Kesaktian Pancasila yang selalu diperingati pada tanggal 1 Oktober setiap tahunnya, diadakan dengan tujuan untuk mengingatkan masyarakat soal ideologi Pancasila yang tak bisa digantikan oleh apapun.

Adapun tema Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023 di SMAN 1 Simpang Rimba kali ini adalah “PANCASILA PEMERSATU BANGSA MENUJU INDONESIA MAJU”.

Kegiatan upacara ini dimulai pukul 07.00 wib dan diikuti oleh seluruh dewan guru, pegawai dan siswa-siswi SMAN 1 Simpang Rimba dari kelas X, XI dan kelas XII. Pada kesempatan ini bertindak sebagai Inspektur Upacara Kepala Sekolah SMAN 1 Simpang Rimba Yudi Sapriyanto, S.Pd sementara yang menjadi petugas upacara adalah kelas XI 3.

Baca Juga :  Semangat Antusias Makan Bersama SMAN 1 SIMPANG RIMBA

Dalam pidatonya Yudi Sapriyanto, S.Pd menyampaikan setiap tanggal 1 Oktober bangsa Indonesia secara serentak memperingati hari yang penuh sejarah yaitu Hari Kesaktian Pancasila. Sebagai bangsa yang besar kita wajib memperingati hari bersejarah ini. Pancasila merupakan ideologi bangsa yang tidak dapat digantikan dan teramat penting apalagi di era globalisasi sekarang ini, sehingga perlu dilestarikan karena didalamnya terdapat nilai-nilai kepribadian bangsa yang luhur. Pancasila merupakan kekayaan, harta karun yang harus digali dan diterapkan nilai-nilainya dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, marilah kita sebagai siswa dan warga Indonesia, cintailah bangsa kita, cintailah ideologinya, cintailah juga budayanya. “ucap Yudi Sapriyanto, S. Pd.

Baca Juga :  Esai Pentingnya Membaca buku bagi anak-anak muda Basel.

Upacara peringatan hari Kesaktian Pancasila di SMAN 1 Simpang Rimba berjalan dengan lancar dan khidmat. Petugas upacara telah melaksanakan tugasnya dengan baik. Semoga warga SMAN 1 Simpang Rimba bisa mengimplementasi nilai-nilai pancasila sebagai ideologi dan falsafah hidup bangsa Indonesia.

Penulis: Putri Rahmawati komunitas seperak jurnalis Smansa Simba.

Facebook Comments Box

Penulis : Putri rahmawati komunitas seperak jurnalis smansa simba

Berita Terkait

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY
Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia
Meriah Penuh Semangat, Welcoming Party Dan Pembekalan Duta Literasi Indonesia 2025 Resmi Digelar
Dulu Dibully, Kini Halena Jadi Wajah Perlawanan Terhadap Perundungan
Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional,Polda Babel Kunjungi Kebun Perubahan BBM
Generasi Literasi Bangkit! Duta Literasi Indonesia Batch IV Arunika Baswara Tahun 2025 Resmi Dilantik
Langkah Awal Perubahan: Pelepasan Duta Inisiatif Indonesia 2025 Penuh Haru dan Semangat”
Senator Bahar Buasan,Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PASI Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Berita Terbaru