Masyarakat Aceh Serentak Sujud Syukur atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 14 Februari 2024 - 21:52 WIB

203,157 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLII >>Bireuen — Mantan Panglima Gerakan Aceh Merdeka (GAM) yang juga Ketua Umum DPP Partai Aceh Muzakir Manaf atau yang akrab disapa Mualem melakukan sujud syukur pascapengumuman hasil quick count pilpres 2024, di mana suara Prabowo-Gibran unggul 50 persen lebih di seluruh Indonesia.

“Alhamdulillah, hasil ini sungguh mengharukan. Kemenangan tetap berpihak kepada yang tulus untuk bangsa Indonesia, walau di tengah gencarnya bully-an yang melanda. Semoga Indonesia ke depan makin maju di bawah kepemimpinan Prabowo-Gibran,” ungkap Mualem, Rabu, 14 Februari 2024.

Doa Syukur di Dayah Istiqamatuddin Serambi Aceh atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Menurut Mualem, kemenangan Prabowo-Gibran merupakan kemenangan seluruh kalangan dan lapisan masyarakat.

“Pasangan ini membawa nasehat dan inspirasi dari kalangan tua. Insyaallah menjadi motivasi dan inovasi baru. Perpaduan yang sempurna untuk menuju kemajuan bangsa,” ujarnya.

Di tengah badai hoaks yang melanda, kata Mualem, sungguh Allah yang maha membolak balikkan hati menunjukkan kuasa-Nya dengan menetapkan hati rakyat Indonesia kepada sosok pemimpin yang tulus dan ikhlas untuk mengabdi untuk bangsa.

Baca Juga :  Paslon Suhaidi-Maliki Unggul dalam Rapat Pleno Terbuka Rekap Suara Pilkada 2024 Gayo Lues

“Mari sama-sama kita kawal hasil pemilu ini dengan baik, kita sambut hasil pesta demokrasi ini dengan sukacita dan gembira. Hilangkan perselisihan dan mari bersama-sama menerima hasil pilihan rakyat dengan ikhlas dan lapang dada, serta bahu membahu demi masa depan Indonesia. menuju Indonesia Emas 2045,” katanya.

 

Mualem melanjutkan, semua quick count menunjukkan pasangan Capres dan Cawapres 02 unggul dengan kemenangan telak.

 

“Bismillah semoga Indonesia semakin maju ke depannya. Selamat mengabdi Bapak Prabowo dan Mas Gibran untuk mewujudkan masa depan Indonesia yang gemilang,” ujarnya.

 

Doa dan sujud syukur mewarnai kemenangan Prabowo-Bapak Gibran menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia dalam Pemilu 2024 yang terlaksana secara jujur, adil, bebas, dan rahasia.

Baca Juga :  Dicintai Bawahan dan Masyarakat, Selamat Sukses Dini Damayanti di Tempat Baru

“Semoga Prabowo dan Gibran dalam memimpin Indonesia bisa membawa bangsa Indonesia lebih maju. Lanjutkan menuju negeri yang _baldatun thayyibatun wa rabbun ghafur_,” tutup Mualem.

Sekadar informasi, berikut rangkuman hasil quick count sementara dari berbagai lembaga survei:

 

Litbang Kompas

Anies-Cak Imin: 23,54%

Prabowo-Gibran: 59,59%

Ganjar-Mahfud MD: 16,87%

Indikator

Anies-Cak Imin: 25,60%

Prabowo-Gibran: 58,03%

Ganjar-Mahfud MD: 16,37%

LSI Denny JA

Anies-Cak Imin: 23,77%

Prabowo-Gibran: 58,98%

Ganjar-Mahfud MD: 17,25%

Charta Politika

Anies-Cak Imin: 26,27%

Prabowo-Gibran: 57,07%

Ganjar-Mahfud MD : 16,65%

Poltracking

Anies-Cak Imin: 22,90%

Prabowo-Gibran: 60,01%

Ganjar-Mahfud MD: 17,09%

PRC

Anies-Cak Imin: 23,16%

Prabowo-Gibran: 59,45%

Ganjar-Mahfud MD: 17,39%.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danrem 011/Lilawangsa: Kebakaran Asrama Gajah II Kodim 0104/Atim Adalah Duka Bersama
Penguatan Tata Kelola Dana Desa, Kanit Tipikor Polres Gayo Lues Kunjungi Kampung Kota Blangkejeren
Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi
Marlina Perkuat PKK Aceh, Jemput Dukungan Nasional Demi Dampak Nyata ke Desa
Lepas Sambut Kapolres Langsa, Region Head dan SEVP PTPN IV Regional VI Ucapkan Selamat Bertugas di Tempat Baru
Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa
DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 13:40 WIB

Polres Pematangsiantar Ringkus 2 Pria Di Tanjung Tonga ,Sita 6,35 Gram Sabu

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Berita Terbaru

Exit mobile version