Masih dalam Suasana Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Polsek Medan Timur Salurkan Bantuan Sembako kepada Warga Kurang Mampu di Pasar Sambu

RULI SISWEMI

- Redaksi

Selasa, 8 April 2025 - 14:28 WIB

2031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | POLSEK MEDAN TIMUR

08/04/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Polsek Medan Timur Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian di bulan Syawal, Polsek Medan Timur kembali menggulirkan program sosial bertajuk “Jumat Barokah” dengan menyalurkan bantuan sembako kepada warga kurang mampu di kawasan Pasar Sambu, Jalan Bawean, Medan 04 April 2025

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek medan timur Kompol Briston Napitupulu S.T.,S.I.K., yang turut didampingi jajaran personel Polsek Medan Timur. Dalam kesempatan tersebut, mereka menyapa warga, menyerahkan langsung paket sembako, serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan himbauan untuk menjaga ketertiban di lingkungan masing-masing.

Baca Juga :  Wakapolda Sumut Buka Latihan Pra Operasi Zebra Toba 2024

Kompol Briston Napitupulu Tambunan menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polsek Medan Timur untuk terus hadir di tengah masyarakat, khususnya bagi mereka yang membutuhkan, terlebih dalam suasana Hari Raya Idul Fitri yang penuh berkah.

“Kami berharap bantuan ini dapat meringankan beban warga, sekaligus mempererat silaturahmi antara Polri dan masyarakat. Kegiatan seperti ini akan terus kami lakukan sebagai wujud nyata kepedulian Polri,” ujar Kompol Briston Napitupulu

Baca Juga :  Tim BNPT Tinjau Perkembangan Program Pembinaan Napiter di Lapas Perempuan Kelas IIA Medan

Warga yang menerima bantuan pun menyambut dengan antusias dan rasa syukur. Mereka mengucapkan terima kasih kepada jajaran Polsek Medan Timur atas perhatian dan bantuan yang diberikan.

Program Jumat Barokah ini menjadi salah satu agenda rutin Polsek Medan Timur sebagai bagian dari komitmen untuk membangun kedekatan dan sinergi positif dengan masyarakat, serta memperkuat peran Polri sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat Ungkapnya Kompol Briston Napitupulu S.T.,S.I.K.,Tutupnya.

Sumber  : Humas Polsek Medan Timur

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB