Macet 2 KM Akibat Pohon Tumbang, TPL Bantu Atasi Kelancaran Lalu Lintas

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 17 Februari 2025 - 11:20 WIB

2036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIMALUNGUN – Akibat pohon tumbang dikawasan Pondok Buluh Kabupaten Simalungun Sumatera Utara, lebih dari 2 Kilometer jalur lalu lintas Medan – Parapat macet total.

Informasi yang diterima dilapangan, pohon jenis Pinus dengan diameter diperkirakan 2 meter tumbang dan melintang ditengah jalan. Akibatnya ratusan kendaraan sepeda motor, mobil dan truk, dari arah Medan dan Prapat terjebak kemacetan.

Syukur aksi cepat tanggap langsung di respon PT. Toba Pulp Lestari, Tbk (TPL), sektor Aek Nauli yang berdekatan dengan lokasi kejadian. Tim OCS (Operator Chain Shaw) segera kelokasi melakukan pemotongan kayu yang tumbang.

Baca Juga :  Bentrok Sesama Penggarap lahan Di Selambo Desa Amplas Deli Serdang, Seorang polisi Hampir Menjadi Korban

“Sekitar pukul 20:45 tim kita mendapat info dari masyarakat, segera setelahnya tim OCS menuju lokasi kejadian”, ungkap kordinator Media Relation Dedy Armaya, Minggu malam (16/2/2025).

Dedy Armaya ketika dilokasi dan terjebak kemacetan juga mengatakan meskipun tidak ada korban jiwa, namun 1 unit mobil keluarga rusak ringan, terkena serpihan ranting pohon yang jatuh.

Baca Juga :  Sat Samapta Polres Pematangsiantar Dampingi Petugas PLN Laksanakan P2TL

Karenanya Dedy Armaya menghimbau kepada pengendara kendaraan selalu fokus dan berhati-hati, karena kondisi alam tidak dapat diprediksi.

Sementara itu dari pantuan dilapangan setelah tim OCS TPL membantu membersihkan batang pohon pinus yang tumbang, arus lalu lintas Medan – Parapat kembali normal. (ST)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polisi Selidiki Motif Pembakaran 204 Kios TPO di Tanjungbalai
Kapolres Tanjungbalai Sholat Idul Fitri Dan Open House Bersama Masyarakat
PENYERAHAN REMISI KHUSUS IDUL FITRI 1446H/ TAHUN 2025 LAPAS PEREMPUAN MEDAN
Idul Fitri 1446 H, Lapas Perempuan Medan Gelar Solat Ied Berjamaah Dengan Warga Binaan
Suasana Penuh Khidmat, WBP Lapas Pemuda Langkat Laksanakan Sholat Idul Fitri 1446 H
PENUH HIKMAT, WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN SHOLAT ID BERSAMA DENGAN PEGAWAI
BERKAH HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H, 559 WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN TERIMA REMISI KHUSUS
Personil Polres Pematangsiantar Amankan Ibadah Sholat Idul Fitri 2025

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 17:20 WIB

H+1 Hari Raya Idul Fitri, Polda Banten Gelar Apel Pengamanan Jalur Wisata Anyer.

Selasa, 1 April 2025 - 17:06 WIB

Gelapkan Truk Perusahaan, Pria Ini Ditangkap Polisi.

Senin, 31 Maret 2025 - 21:33 WIB

Kapolres Tanjungbalai Sholat Idul Fitri Dan Open House Bersama Masyarakat

Senin, 31 Maret 2025 - 20:20 WIB

PENYERAHAN REMISI KHUSUS IDUL FITRI 1446H/ TAHUN 2025 LAPAS PEREMPUAN MEDAN

Senin, 31 Maret 2025 - 20:12 WIB

Idul Fitri 1446 H, Lapas Perempuan Medan Gelar Solat Ied Berjamaah Dengan Warga Binaan

Senin, 31 Maret 2025 - 20:02 WIB

Suasana Penuh Khidmat, WBP Lapas Pemuda Langkat Laksanakan Sholat Idul Fitri 1446 H

Senin, 31 Maret 2025 - 19:43 WIB

PENUH HIKMAT, WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN SHOLAT ID BERSAMA DENGAN PEGAWAI

Senin, 31 Maret 2025 - 19:36 WIB

BERKAH HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H, 559 WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN TERIMA REMISI KHUSUS

Berita Terbaru

Tersangka diamankan pihak kepolisian. (Foto: TLii/Heru)

BANTEN

Gelapkan Truk Perusahaan, Pria Ini Ditangkap Polisi.

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:06 WIB