Lewat Minggu Kasih,Jajaran Polres Pematangsiantar Curhat Dengan Warganya

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Minggu, 23 Juni 2024 - 13:25 WIB

20111 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR|Dalam mewujudkan wilayah Hukum Polres Pematangsiantar yang kondusif,jajaran polres pematang siantar laksanakan Minggu Kasih Curhat Kamtibmas untuk menampung mendengar dan menjawab keluhan warga di gereja gereja wilayah Kota Pematang siantar, Minggu,23 Juni 2024.

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK melalui para bhabinkamtibmas mengatakan Minggu Kasih Curhat Kamtibmas ini rutin dilaksanakan oleh anggota polres pematangsiantar yang hadir langsung di tengah para jemaat pada saat melangsungkan ibadah agar dapat mendengar ,menjawab keluhan warganya berkaitan situasi Kamtibmas di lingkungan atau tempat tinggal masing-masing,”

Baca Juga :  Kapolres Resmikan Renovasi Kamar Mandi Tk Kemala Bhayangkari 06 Pematangsiantar

Dengan kegiatan seperti ini, polisi bisa lebih mendekatkan diri kepada masyarakat, sehingga kepercayaan publik kepada Polri, khususnya Polres Pematangsiantar bersama polsek jajaran dan para tokoh agama, masyarakat, pemuda dan jemaat gereja semakin terjalin dengan baik.

Masih kata dia menerangkan, untuk itu diharapkan kepada masyarakat kota pematangsiantar khususnya seluruh jemaat gereja gereja dapat menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif

Baca Juga :  Tekankan Pentingnya Kedisiplinan Ka'Lapas Padang Sidempuan Pimpin Apel pagi

Dan apabila ada kejadian Berkaitan dengan kamtibmas, agar disampaikan atau segera dihubungi ke Nomor 110 Call center dan WA Center 081260642350 layanan kepolisian polres pematangsiantar atau langsung ke Bhabinkamtibmas kelurahan masing masing .

Sumber : Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Berita Terbaru

Exit mobile version