Lembaga Pemasyarakatan Padangsidimpuan Gelar Sidang Pra Nikah

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:52 WIB

2012 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

22/03/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Padangsidimpuan,
Bertempat di Aula Lapas Kelas Padangsidimpuan, Lapas Padangsidimpuan gelar sidang pra nikah bagi pegawai berjalan dengan khidmat dengan dihadiri langsung oleh Kalaps Padangsidimpuan, Mathrios Zulhidayat Hutasoit, Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Lapas Padangsidimpuan Ibu Desi Mathrios, Pejabat Struktural dan petugas administrasi. Dalam pelaksanaan sidang pra nikah ini, diikuti oleh Pegawai Lapas Padangsidimpuan Abdiansyah Nasution dan pasangannya. Sabtu (22/03/2025)

Kegiatan sidang pra nikah ini sejatinya merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi oleh pegawai sebelum melaksanakan prosesi pernikahan.

Baca Juga :  Operasi Zebra Toba 2024 Polda Sumut, Tren Positif Penurunan Signifikan Kecelakaan dan Pelanggaran Lalu Lintas

Kegiatan dimulai dengan perkenalan oleh Pegawai yang akan melangsungkan pernikahan dan pasangannya, selanjutnya perkenalan orang tua kedua calon pasangan.

Selanjutnya,seluruh Pejabat Struktural memberikan pengarahan dan nasehat kepada calon pasangan. Selanjutnya Ketua Dharma Wanita, memberikan pengarahan dan nasihat kepada kedua pegawai dan pasangan. Beliau memberi pesan kepada pasangan agar mau belajar.

Sementara itu Kalapas Padangsidimpuan, Mathrios memberikan nasehat agar saling memahami.

“Pesan saya kepada bapak Abdi dan Ibu agar memahami karakteristik pasangan karena menikah bukan hanya untuk hari ini tapi untuk bersama-sama hingga nanti dan tentunya jika kita telah memilih suatu keputusan maka kita harus menerima konsekuensinya, sang istri harus paham tugas suami dan jika sewaktu-waktu organisasi atau tugas kantor memanggil maka jangan larang suami. Tentunya untuk menambah keakraban dan menjalin silaturahmi bagi calon istri yang nantinya otomatis menjadi anggota DW diharapkan untuk hadir pada pertemuan bulanan DW nantinya. ”. Ujar Mathrios.

Baca Juga :  Pimpin Rapat Dinas, Plt. Karutan Perempuan Medan Evaluasi Kinerja Bulanan Pegawai

Diakhir kegiatan Ketua DWP menyerahkan bakal pakaian kepada Calon anggota DW dan foto bersama dengan seluruh jajaran, Terangnya.

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pengedar Sabu di Jalan Platina 4
Kapolres Pelabuhan Belawan Bagikan Takjil Gratis untuk Warga di Bulan Ramadhan
Tim Gabungan Polrestabes Medan Tangkap Pelaku Pembunuhan Bermotif Asmara dalam Waktu Kurang dari 24 Jam
Kunjungi Polda Sumut, Kapolri Tinjau Renovasi Masjid hingga Bakti Sosial
Polres Toba Laksanakan Kegiatan Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Dipantau Langsung Kapolri Via Zoom Meeting
Kapolres Batubara Pimpin Rakor Lintas Sektoral untuk Kesiapan Pengamanan Idul Fitri 1446 H
KOMITMEN WUJUDKAN AKSELERASI MENTERI IMIPAS, LAPAS PEREMPUAN MEDAN BERBAGI KASIH MELALUI BAKTI SOSIAL
Polsek Siantar Martoba Problem Solving Perkara Dugaan Pelecehan Seksual Terhadap Anak Dibawah Umur

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:53 WIB

PAUD Intan Payong Gelar Buka Puasa Bersama, Perkuat Kebersamaan dan Inklusivitas dalam Pendidikan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:49 WIB

Safari Ramadhan BSI Aceh bersama Yatim di Lhokseumawe

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:40 WIB

Sat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pengedar Sabu di Jalan Platina 4

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:28 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Bagikan Takjil Gratis untuk Warga di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:23 WIB

Santunan Anak Yatim-piatu, Warnai Buka Puasa Bersama Warga Teupin Peuraho

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:32 WIB

Ali Kabiay Ajak Warga Papua Perkuat Toleransi Antarumat Beragama di Bulan Ramadan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:15 WIB

Kunjungi Polda Sumut, Kapolri Tinjau Renovasi Masjid hingga Bakti Sosial

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:40 WIB

Polres Toba Laksanakan Kegiatan Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Dipantau Langsung Kapolri Via Zoom Meeting

Berita Terbaru

Safari Ramadhan BSI Aceh bersama Yatim di Lhokseumawe

ACEH

Safari Ramadhan BSI Aceh bersama Yatim di Lhokseumawe

Sabtu, 22 Mar 2025 - 22:49 WIB