Lapas Perempuan Medan Gelar Khatam iQro Bagi Warga Binaan Pemasyarakatan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 10 Juli 2024 - 11:42 WIB

20100 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN LAPAS PEREMPUAN

10/07/2024

Medan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) perempuan Kelas IIA Medan menggelar acara syukuran khatam iqro WBP yang dilaksanakan, pada Sabtu (07/24).

Bertempat di Masjid Al Mukhlisin Lapas Perempuan Kelas IIA Medan, hadir dalam kegiatan tersebut, Kaur Umum, Rosmadia, Kasubsi Sarana Kerja, Romaulina dan Kasubsi Keamanan, Tetty Derwati serta Warga Binaan Pemasyarakatan yang beragama muslim.

Baca Juga :  Kapolres Binjai Bersama Jajaran Berbagi Takjil kepada Pengguna Jalan

Sebanyak 15 orang Wbp yang sudah menamatkan Iqra diberikan bingkisan hadiah dan Al-Quran. Ini sebagai momen positif dalam bentuk apresiasi yang luar biasa bagi Warga Binaan Pemasyarakatan yang sudah belajar dengan tekun, yang mana warga binaan dituntun dan dibina untuk belajar mengaji dari IQRA dan selama pembinaan tersebut berlangsung.

Baca Juga :  Peredaran Narkoba Dusun 2 Desa Siguci Macam Kacang Goreng, Membuat Warga Sangat Resah

Program ini dilaksanakan sesuai dengan amanat UU 22/2022 tentang Pemasyarakatan. Isinya tentang kewajiban setiap Lapas untuk memberikan hak beribadah dan meningkatkan keimanan warga binaan.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lapas Padangsidimpuan Salurkan bantuan Sembako Kepada Korban Banjir di Desa Huta Lombang, Padangsidimpuan Tenggara
Pelindo dan Kejaksaan Tinggi Aceh Jalin Kerja Sama Penanganan Masalah Hukum di Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara
Polres Tanjungbalai Bersama Media Buka Puasa Bersama
Polres Tanjungbalai Dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan
Kunjungan Dewan Komisaris ke Terminal Penumpang Bandar Deli, Komitmen Pelindo Regional 1 Belawan Pastikan Pelayanan Andal untuk Periode Arus Mudik Lebaran
Polres Pematangsiantar Bagi Takjil dan Buka Puasa Bersama dengan, Pimpinan Media dan Wartawan
Polres Simalungun Ungkap Peredaran Ganja Di Warung Tuak Kecamatan Girsang Sipangan Bolon
Miliki 1,03 Gram ,Polres Pematangsiantar Tangkap Seorang Residivis di Jalan Nagur

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:38 WIB

Lapas Padangsidimpuan Salurkan bantuan Sembako Kepada Korban Banjir di Desa Huta Lombang, Padangsidimpuan Tenggara

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:59 WIB

Polres Tanjungbalai Bersama Media Buka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:38 WIB

Polres Tanjungbalai Dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:50 WIB

Kunjungan Dewan Komisaris ke Terminal Penumpang Bandar Deli, Komitmen Pelindo Regional 1 Belawan Pastikan Pelayanan Andal untuk Periode Arus Mudik Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:43 WIB

Polres Pematangsiantar Bagi Takjil dan Buka Puasa Bersama dengan, Pimpinan Media dan Wartawan

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:35 WIB

Polres Simalungun Ungkap Peredaran Ganja Di Warung Tuak Kecamatan Girsang Sipangan Bolon

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:26 WIB

Miliki 1,03 Gram ,Polres Pematangsiantar Tangkap Seorang Residivis di Jalan Nagur

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:22 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru