TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN
17/09/2024
Medan Lapas Perempuan gelar rapat Internal guna membahas persiapan peresmian posyandu Ibu dan Balita.
Rapat hari ini dipimpin oleh Kalapas Perempuan Kelas II A Medan, Agustinawati Nainggolan dan diikuti seluruh Panitia Peresmian Posyandu Ibu dan Balita, Selasa 17/09/2024.
Mengadakan rapat internal untuk persiapan Posyandu di Lapas adalah langkah penting untuk memastikan semua kebutuhan dan persiapan berjalan lancar ujar Agustinawati Nainggolan.
Beberapa hal yang dibahas dalam rapat hari ini
Pembagian Tugas: Alokasikan tugas kepada setiap anggota tim, seperti siapa yang akan bertanggung jawab atas logistik, kesehatan, dan administrasi.
Kebutuhan Logistik: Pastikan semua peralatan dan bahan yang dibutuhkan tersedia, seperti timbangan bayi, alat ukur tinggi badan, dan vitamin.
Koordinasi dengan Pihak Terkait: Libatkan pihak kesehatan setempat untuk mendukung kegiatan ini.
Sosialisasi: Informasikan kepada seluruh penghuni Lapas tentang kegiatan Posyandu ini agar mereka dapat mempersiapkan diri.
Menutup Rapat Hari ini Agustinawati Nainggolan mengingatkan Kepada seluruh seksi Panitia agar saling koordinasi dan memahami tugas masing masing serta mempersiapkan apa yang dibutuhkan untuk peresmian Posyandu Ibu dan Ujarnya.
Redaksi : Ruli Siswemi