Lapas Padangsidimpuan Ikuti Sosialisasi Pelaksanaan Verifikasi dan Asesmen Pemberian Amnesti  Secara Virtual

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 13 Januari 2025 - 20:07 WIB

2047 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

13/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas   Padangsidimpuan,
Bertempat di ruangan subseksi Registrasi, Kasibinadik Lapas Padangsidimpuan, Erikjen Silalahi, S.H,M.Si didampingi Kasubsi Registrasi, Islam Priyanggono,S.Tr.Pas beserta staf mengikuti sosialisasi Pelaksanaan Verifikasi dan Asesmen Pemberian Amnesti secara virtual, Senin (13/1/25).

Undangan Sosialisasi yang langsung ditandatangani oleh Direktur Jendral Pemasyarakatan, Drs. Mashudi ini dalam rangka  rencana pemberian Amnesti oleh Presiden Republik Indonesia kepada narapidana dan anak binaan yang mana tujuaannya untuk pertimbangan kepentingan kemanusiaan.

Baca Juga :  Permasalahan Selisih Paham Warga Polsek Siantar Marihat kedepankan Problem Solving

Adapun kebijakan pemberian amnesti oleh Presiden diberikan kepada narapidana dan anak binaan dengan kriteria sebagai berikut:
a. Narapidana dan Anak binaan pengguna narkotika.
b. Narapidana dan Anak Binaan terkait Undang-undang ITE.
c. Narapidana dan Anak berkebutuhan khusus (ketentuan sebagaimana huruf c tidak diberikan kepada narapidana tindak pidana korupsi, perlindungan anak, pemerkosaan, teroris dan narkotika kategori bandar)
d. Anak binaan.
e. Narapidana makar.
Pemberian amnesti ini juga dikecualikan terhadap Narapidana penjara seumur hidup dan hukuman mati, Jelasnya.

Baca Juga :  H.Muhammad Ali Yusuf Siregar Serahkan Bantuan Kepada Guru Ngaji Dan Rumah Mengaji

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB