Kunker di Aceh Tamiang, Pangdam IM Beri Arahan Penting

Zul

- Redaksi

Senin, 5 Agustus 2024 - 21:51 WIB

20122 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pangdam Iskandar Muda dalam Kunjungan Kerja
ke Kodim 0117/Aceh Tamiang (Foto : Istimewa)

TIMELINES INEWS | ACEH TAMIANG

Karang Baru – Pangdam Iskandar Muda Mayjend TNI Niko Fahrizal, M. Tr (Han), didampingi Ibu Ketua Persit KCK PD Iskandar Muda Ny. Eva Niko Fahrizal melaksanakan Kunjungan Kerja (Kunker) di Kodim 0117/Aceh Tamiang, Senin (05/08/2024).

Tampak hadir dalam kunjungan tersebut Asrendam IM Kolonel Inf Agus Setiandar, M.H., Dokter Pangdam IM dr. Lettu Ckm Abdelsyah. M., Danrem 011/LW Kolonel Inf Ali Imran, Kasrem 011/LW Letkol Inf Eko Wahyu Sugianto, M. Han., Kasi Ops Korem 011/LW Letkol Inf Doni Prasetyo, S. Hub Int., Kasi Ter Korem 011/LW Letkol Kav. Wahyu Pendi Susanto, H. Hub., beserta rombongan.

Kedatangan Pangdam Iskandar Muda Mayjend TNI Niko Fahrizal, M. Tr (Han) didampingi Ibu Ketua Persit KCK PD Iskandar Muda Ny. Eva Niko Fahrizal beserta rombongan disambut langsung oleh Dandim 0117/Aceh Tamiang Letkol Inf Andi Ariyanto, S.I.P, M.I.P., dan Ketua Persit KCK XXIV Kodim 0117/Aceh Tamiang Ny. Pratiwi Andi Ariyanto beserta Perwira Kodim 0117/Aceh Tamiang.

Baca Juga :  Pj. Walikota Bersama Fokopimda Tinjau Harga Barang Bahan Pokok Di Pasar

Dalam arahannya, Pangdam Iskandar Muda Mayjend TNI Niko Fahrizal, M. Tr (Han)., mengapresiasi dan terimakasih kepada seluruh Anggota Kodim 0117/Aceh Tamiang yang telah melaksanakan tugas koordinator pembinaan teritorial di wilayah Kodim 0117/Aceh Tamiang dengan baik. Terus pertahankan dan di tingkatkan kinerja dalam melaksanakan tugas,” ujarnya.

Kedepan ada beberapa agenda besar yang akan di hadapi mulai dari pelaksanaan PON Aceh – Sumut dan Pemilihan Kepala Daerah Serentak, oleh karena itu saya memastikan bahwa Prajurit Kodam Iskandar Muda akan mensuport serta mengawal pelaksanaan agenda nasional ini,” ungkapnya.

Baca Juga :  Pangdam Iskandar Muda Hadiri Konferensi Pers Kolaborasi Pengungkapan Kasus Narkotika di Banda Aceh.

Pangdam IM Mayjend TNI Niko Fahrizal, M. Tr (Han)., berpesan kepada seluruh Prajurit Kodim 0117/Aceh Tamiang agar selalu menjaga keharmonisan di dalam keluarga termasuk di lingkungan kerja. Keberhasilan tugas yang dilaksanakan Prajurit tidak terlepas dari peran, dukungan serta do’a dari istri dan anak-anak kita.

Sebelum menutup arahannya, Pangdam Iskandar Muda mengharapkan kepada seluruh prajurit Kodim 0117/Aceh Tamiang maupun Anggota Persit KCK Cab. XXIV Kodim 0117/Aceh Tamiang agar selalu semangat dalam setiap tugas, hindari sekecil apapun pelanggaran serta berbuat la yang terbaik untuk masyarakat dan cerdas dalam bermedia sosial,” pungkasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kakanwil Ditjen PAS NTB Tinjau Lahan Lapas Selong untuk Panen Jagung Serentak di SAE Menanga Baris
Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai
Polres Pematangsiantar Ringkus 2 Pria Di Tanjung Tonga ,Sita 6,35 Gram Sabu
Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi
Marlina Perkuat PKK Aceh, Jemput Dukungan Nasional Demi Dampak Nyata ke Desa
Lepas Sambut Kapolres Langsa, Region Head dan SEVP PTPN IV Regional VI Ucapkan Selamat Bertugas di Tempat Baru
Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 14:24 WIB

Kakanwil Ditjen PAS NTB Tinjau Lahan Lapas Selong untuk Panen Jagung Serentak di SAE Menanga Baris

Kamis, 17 April 2025 - 14:16 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai

Kamis, 17 April 2025 - 13:40 WIB

Polres Pematangsiantar Ringkus 2 Pria Di Tanjung Tonga ,Sita 6,35 Gram Sabu

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi

Kamis, 17 April 2025 - 13:02 WIB

Marlina Perkuat PKK Aceh, Jemput Dukungan Nasional Demi Dampak Nyata ke Desa

Rabu, 16 April 2025 - 22:46 WIB

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM

Rabu, 16 April 2025 - 20:45 WIB

Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Berita Terbaru

Plt. Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP, MPA , atas nama Gubernur Aceh memberi sambutan sekaligus membuka Rapat Koordinasi Badan Reintegrasi Aceh (BRA) dengan Satuan Pelaksana dan Penghubung BRA Kabupaten/Kota se Aceh, di Hotel Grand Nanggroe, Banda Aceh, Selasa, 15/4/2025

ACEH

Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi

Kamis, 17 Apr 2025 - 13:08 WIB

Exit mobile version