KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

2013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR|Polres Pematangsiantar melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada hari Sabtu (19/4/2025) malam dimulai pukul 22.00 Wib yang di pimpin oleh Kabag SDM Akp Mara Lidang Harahap

Pelaksanaan KRYD tersebut dalam rangka antisipasi Kejahatan jalanan dan aksi kenakalan remaja di wilkum Polres Pematangsiantar.’’ Kata Akp Mara Lidang

Dalam KRYD tersebut Tim Dayok Mirah Polres Pematangsiantar mengamankan ke empat orang remaja JFP, lk, 12 thn, Kec. Siantar Martoba,F S, lk, 14 thn, pelajar Kec. Siantar Martoba,ZN, lk, 14 thn, Kec. Siantar Martobadan N Z S,lk, 13 thn, Kec. Siantar Martoba diduga hendak melakukan aksi Tauran di Jln. Damar Laut Kelurahan Naga Pitu Kecamatan Siantar Martoba tepatnya depan pintu masuk Kolam renang Watersong.

Baca Juga :  Serah Terima Jabatan Kapolda Sumut Komjen Pol Agung Setya Imam Effendi kepada Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto

Selain keempat remaja tersebut turut juga diamankan barang bukti 2 buah besi yang dimodifikasi bentuk senjata tajam (Sajam). Kemudian empat remaja beserta barang bukti diboyong ke Mako Polres Pematangsiantar untuk guna tindakan selanjutnya.

Baca Juga :  Sat Brimob Polda Sumut Gelar Bakti Sosial Jumat Berkah di Masjid Raya Istiqomah Sampali

 

Sumber Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terbaru