Ketua Pemuda Pancasila Kota Langsa Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran

Zul

- Redaksi

Minggu, 9 Juni 2024 - 21:39 WIB

20280 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Pemuda Pancasila beserta anggota menyerahkan bantuan masa panik kepada korban musibah kebakaran (foto:timelineinews.com)

TIMELINES INEWS ǀ LANGSA

Kota Langsa – Pasca musibah kebakaran rumah warga yang terjadi di Dusun Jati, Gampong (Desa) Tualang Tengoh, Ketua Pemuda Pancasila Fahmi Young turut menyerahkan Bantuan Masa Panik kepada warga tertimpa musibah, Minggu (09/6/2024).

Kehadiran Pemuda Pancasila ditengah masyarakat yang tertimpa musibah merupakan wujud dedikasi kepedulian Ormas (Organisasi Masyarakat) terhadap sesama yang tengah membutuhkan uluran tangan disaat pasca musibah.

Baca Juga :  Bentuk Pengawasan, Personil Piket Polresta Banda Aceh Cek Kondisi Tahanan 

Hal tersbut disampaikan oleh Ketua Pemuda Pancasila Fahmi Young didampingi Sekretaris dan anggotanya dilokasi kejadian kepada Timelinesinews.com setelah menyerahkan Bantuan Masa Panik kepada saudara Muamar Khadafi.

Ia juga mengatakan “Besar harapan kami, dengan bekal yang telah diserahkan tadi dapat meringankan sedikit beban dari warga yang tertimpa korban musibah kebakaran di Gampong Tualang Tengoh ini”.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Tamiang: Layani Masyarakat dengan Hati dan Niatkan sebagai Amal Ibadah

Bantuan darurat masa panik ini berupa Tilam, Bantal, Pakaian, Sejumlah Sembako dan beberapa barang keperluan lainnya yang merupakan hasil sumbangan dari teman-teman Pemuda Pancasila Kota Langsa sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama masyarakat, dan ini merupakan komitmen kami sebagai Pemuda Pancasila untuk selalu berdampingan dengan masyarakat, pungkas Fahmi Young.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V
Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Brimob Aramiyah Panen Perdana 3 Ton Jagung
Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Gelar Kegiatan Penerangan Hukum dan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa
Danrem 011/Lilawangsa: Kebakaran Asrama Gajah II Kodim 0104/Atim Adalah Duka Bersama
Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:56 WIB

Polres Pematangsiantar Ringkus Terduga Pelaku Cabul Dua Anak Dibawah Umur Dirumah Kontrakannya

Kamis, 17 April 2025 - 02:07 WIB

Gelar Lepas Sambut Kapolres, Pemko Langsa Laksanakan Prosesi Adat Aceh Peusijuk

Rabu, 16 April 2025 - 16:49 WIB

Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota

Selasa, 15 April 2025 - 18:39 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:22 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 14:59 WIB

Bupati Pidie Jaya Resmikan Gedung Perpustakaan Daerah, Dorong Budaya Literasi Masyarakat

Senin, 14 April 2025 - 13:59 WIB

Sempat Kabur ke Medan, Pelaku Pembunuhan Santri Berhasil Ditangkap

Senin, 14 April 2025 - 10:13 WIB

Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo PP Pekan Ini, 14–20 April 2025

Berita Terbaru