Ketua Mahasiswa Speak Up : Pemerintah Aceh Utara larut dengan Indomie dan telur untuk korban banjir

admin

- Redaksi

Jumat, 13 Oktober 2023 - 09:03 WIB

20214 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINE INEWS.COM | Aceh Utara – Ketua Ikatan Mahasiswa Tanah Luas(IMATA) menuntut keseriusan pemerintah daerah Kabupaten Aceh Utara dalam menangani peristiwa banjir yang melanda beberapa Kecamatan di Aceh Utara, diantaranya Kec Tanah Luas, Matang kuli, pirak Timu, Lhoksukon dan lainnya. Kamis (12/10/2023)

“Pemerintah ka lalo ngen boh manok dan Indomie Sabee watee banjir, dengan alasan bantuan darurat, padahal bantuan darurat diperuntukkan bagi bencana atau musibah yang tidak terduga(Tsunami, longsor, puting beliung dan kebakaran), untuk banjir di beberapa kecamatan di Aceh Utara sendiri itu merupakan sesuatu yang sudah bisa dipredikskan datangnya,” kata Afwadi S(ketua Ikatan Mahasiswa Tanah Luas).

Baca Juga :  Polda Aceh Perlombakan Call Center 110: Upaya Memotivasi Operator agar Makin Responsif

Pemerintah daerah tidak belajar dari peristiwa banjir pada tahun-tahun sebelumnya, bahkan banjir di Aceh Utara sendiri yang terjadi di beberapa kecamatan pernah menjadi isu-isu nasional.

“Mengenai sebab banjir diantara mungkin sangat banyak tetapi kalau kita simak penyebab yang paling mendasar ialah disebabkan oleh alih fungsi hutan yang cukup tinggi di kawasan DAS(dasar aliran sungai) Krueng Keureuto tepatnya di Kecamatan Cot Girek dan Langkahan”, katanya.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues dan Ibu Bhayangkari Melaksanakan Anjangsana di Rumah Briptu (Purn) Rusli di Kec. Blangjerango

Afwadi S juga mempertanyakan lambatnya penanganan pemerintah daerah setempat terhadap dampak banjir ini. Bahkan dalam beberapa hari yang lalu pemerintah daerah selalu siap siaga dengan bantuan sembakonya, mestinya pemerintah sudah bisa memperkirakan dampak dan penanganannya karena pascabanjir tahun tahun lalu, pemerintah daerah sudah melakukan maping atau mitigasi bencana, tapi sampai sekarang hasilnya nihil. Masyarakat seakan-akan dituntut untuk legowo menikmati agenda tahunan yang terjadi setiap tahun di Aceh Utara. (Rasyid)

Facebook Comments Box

Penulis : Irfan Rasyid

Berita Terkait

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”
Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 16:37 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 13:07 WIB

Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terbaru

Exit mobile version