Kecelakaan Lalu lintas di Bener Meriah Satu Orang Meninggal Dunia

REDAKSI

- Redaksi

Rabu, 25 September 2024 - 10:57 WIB

20310 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | ACEH | BENER MERIAH | Redelong – Satuan lalulintas Polres Bener Meriah saat ini tengah melakukan penyelidikan terkait kecelakaan lalulintas yang terjadi di jalan umum Takengon – Bireun Kampung Jamur Ujung, Kecamatan Wih Pesam, Kabupaten Bener Meriah, pada pukul 07.30 WIB, Selasa, 24 September 2024.

Adapun kendaraan yang terlibat Laka Lantas tersebut yaitu 1 unit Mobil Isuzu Dump Truck BL 8578 GB yang dikemudikan oleh Rasidan (52) warga Kampung Kute Baru, Kecamatan Linge, Kabupaten Aceh Tengah dan 1 unit sepeda motor Honda Scorpio BL 5764 GI yang dikemudikan oleh Marwan Aprianza (20) warga Kampung Hakim Bale Bujang, Kecamatan Lut Tawar, Kabupaten Aceh tengah.

Baca Juga :  Kalapas Blangkejeren Silaturahmi dengan Stakeholder RSUD Ali Kasim Gayo Lues untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Warga Binaan

Kapolres Bener Meriah AKBP Tuschad Cipta Herdani melalui Kasi Humas Ipda Eriadi menjelaskan, kronologis sebelum terjadinya kecelakaan 1 unit Mobil Isuzu Dump Truck yang dikendarai oleh Rasidan melaju dari arah Bireun menuju Takengon sesampainya di TKP di jalan Kampung Jamur Ujung pengemudi Mobil isuzu Dump Truck hendak mendahului sepeda motor yang berada di depanya dan di waktu yang bersamaan datang dari arah yang berlawanan 1 (satu) unit Sepeda motor Honda Scorpio yang di kendarai oleh Marwan Aprianza di jalan yang menikung yang diduga pengendara hilang kendali dan menabrak bagian depan Mobil sehingga terjadilah Laka lantas.

Baca Juga :  Polres Langsa Limpahkan Kasus Imigran Rohingya Ke Kejari Aceh Timur

Eriadi menambahkan, akibat dari kecelakaan tersebut satu orang meninggal dunia yakni pengendara sepeda motor Honda Scorpio atas nama Marwan Aprianza.

Untuk saat ini kasus kecelakaan lalulintas tersebut sedang ditangani oleh satuan Lalulintas Polres Bener Meriah untuk penyelidikan lebih lanjut.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru