Kebakaran Lahan di Paya Punteut Muara Dua, Polisi Datangi TKP

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 14 Juli 2023 - 03:03 WIB

20301 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LHOKSEUMAWE – Lahan ditumbuhi ilalang seluas 200 meter di Gampong (Desa) Paya Punteut, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe terbakar, peristwa tersebut terjadi, Jumat (7/7/2023) sekira pukul 17.30 WIB.

Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kapolsek Muara Dua, Ipda Roni, SH mengatakan, lahan tersebut terletak di Dusun Ujong Tunong. “Lahan ini milik M Yusuf Jabat (63) pensiunan PNS warga Paya Punteut,” ujarnya.

Baca Juga :  Ini Lokasi Jalan Longsor-Amblas yang Perlu Diwaspadai Pemudik di Aceh

Lanjutnya, personel mendapat informasi dari masyarakat bahwa telah terjadi kebakaran lahan di lokasi itu. Lalu, personel Polsek beserta anggota Posramil Muara Dua langsung bergerak ke TKP. Awalnya, proses pemadaman api dilakukan secara manual dengan menggunakan ranting kayu.

“Tidak lama kemudian, tiba dua unit mobil pemadam kebakaran. Selanjutnya personel Kepolisian bersama anggota Posramil dan masyarakat membantu petugas pemadam kebakaran, api berhasil dipadamkan sekira pukul 18.00 WIB, sedangkan penyebab kebakaran masih kita selidiki,” pungkas Ipda Roni.

Baca Juga :  Polda Sumut Dirikan Tenda Serbaguna untuk Bantu Anak-Anak Korban Longsor Humbahas Ujian Semester

Kapolsek menghimbau kepada masyarakat khususnya warga Muara Dua agar tidak membakar sampah sembarangan dan membuka lahan dengan cara membakar tanpa adanya pengawasan. Selain merusak lingkungan, juga akan berakibat fatal.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version