Kebakaran Lahan di Blang Panyang, Personel Polsek Muara Satu Amankan TKP

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 14 Juli 2023 - 03:02 WIB

20310 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LHOKSEUMAWE – Personel Polsek Muara Satu mengamankan TKP kebakaran lahan di Dusun III Ulee Buket, Desa Blang Panyang, Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, Jumat (7/7/2023).

Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kapolsek Muara Satu, Iptu Syadli, SE mengatakan, kebakaran lahan yang ditumbuhi rumput ilalang tersebut terjadi sekira pukul 17.00 WIB. “Kami mendapat laporan dari masyarakat terkait kebakaran lahan ini, kemudian langsung menuju ke lokasi serta menghubungi pemadam kebakaran,” ujarnya.

Baca Juga :  IKMAT Dukung Visi Armia Pahmi Bangun Aceh Tamiang yang Bersih dan Bermartabat

Lanjut Kapolsek, upaya pemadaman api dilakukan oleh tiga unit mobil pemadam kebakaran dibantu personel Polsek Muara Satu dibantu anggota Koramil Muara Satu, api berhasil dipadamkan sekira pukul 20.15 WIB.

Baca Juga :  Wagub Perintahkan Penuntasan Satu Data Aceh

“Lahan yang terbakar ini terletak di lereng bukit dan ditumbuhi rumput ilalang, milik Tgk Aldar (53) warga setempat,” pungkasnya.

Kata Kapolsek, masyarakat dihimbau agar tidak membakar sampah sembarang dan membuka lahan baru dengan cara membakar. “Karena, tindakan ini sangat membahayakan,” sebut Kapolsek.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 16:37 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53 WIB

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:55 WIB

Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Berita Terbaru

Exit mobile version