KBPB Seleksi Penulisan Cerita Anak Dwibahasa, Total Hadiah Rp102 Juta

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 19 April 2024 - 12:50 WIB

20174 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMESLINES INEWS >> Banten – Kantor Bahasa Provinsi Banten (KBPB) menggelar seleksi penulisan cerita anak dengan total hadiah mencapai Rp102 juta.

“Untuk memberikan kesempatan secara lebih luas kepada para calon penulis cerita anak dwibahasa, Panitia Seleksi memperpanjang batas pengiriman naskah cerita hingga tanggal 30 April 2024,” ujar Anitawati Bachtiar, Penerjemah Ahli Pertama Kantor Bahasa Provinsi Banten, Jumat (19/4/2024).

Seleksi Penulis Cerita Anak Dwibahasa (SPCAD) 2024 ini terbuka bagi para guru mulai dari jenjang TK/RA, SD/MI, SMP/Mts, hingga SMA/SMK/MA. Seleksi tersebut untuk memberi ruang kreativitas dalam penulisan cerita anak dwibahasa.

Baca Juga :  Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten

“Perpanjangan batas waktu pengiriman itu, diharapkan dapat menjaring lebih banyak peserta yang ikut berpartisipasi. Mari berkontribusi dalam penyediaan bahan literasi anak,” ujarnya.

Berkas persyaratan untuk mengikuti SPCAD 2024 dapat diakses oleh para pendaftar melalui tautan https://bit.ly/BerkasSPCAD2024. Berkas persyaratan tersebut mencakup templat/format naskah, surat pernyataan keaslian karya, dan biodata. Naskah yang masuk akan dinilai oleh dewan juri yang terdiri atas para pakar dan praktisi penulisan cerita anak.

Baca Juga :  Karo Ops Polda Aceh Buka Latpraops Karhutla Seulawah 2023

Bagi para peserta yang telah menyelesaikan berkas persyaratan, pengumpulan cerita anak dapat dilakukan melalui pos-el: penerjemahan.kbb@gmail.com.

“Panitia SPCAD 2024 akan memastikan bahwa setiap karya yang masuk akan dinilai dengan cermat dan adil sesuai dengan pedoman yang telah ditetapkan,” ungkapnya.

Informasi lebih lanjut tentang SPCAD 2024 dan proses seleksi, dapat menghubungi panitia melalui DM IG Kantor Bahasa Provinsi Banten

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru

Exit mobile version