Kasus Begal Jalan Tangguk Bongkar II, Kompol Fathir : Kami Sudah Tau Ciri-ciri Pelaku

REDAKSI

- Redaksi

Senin, 14 Agustus 2023 - 23:23 WIB

20503 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | SUMUT

MEDAN – Pihak kepolisian masih memburu pelaku begal yang di Jalan Tangguk Bongkar II, Kelurahan Tegal Sari Mandala II, Kecamatan Medan Denai, beberapa waktu lalu.

Dari keterangan sejumlah saksi dan rekaman CCTV di tempat kejadian perkara (TKP) telah dikumpulkan untuk bahan penyelidikan.

“Kami sudah mengetahui ciri-ciri pelaku dan korbannya sudah mulai membaik. Mohon doanya agar pelaku secepatnya ditangkap,” tandas Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Fathir Mustafa, Senin (14/8/2023).

Baca Juga :  Abu Siwah Ungkap Manfaat Latihan Senam Pernapasan untuk Imunitas Tubuh

Informasi dihimpun menyebutkan, dalam aksinya pelaku sempat menikam korbannya lalu membawa kabur sepeda motor dari depan rumah.

Saat itu, korbannya baru saja pulang bekerja, Jumat (11/8/2023) sekira Pukul 21.00 WIB. Ketika hendak memasukkan sepeda motornya ke dalam rumah tiba-tiba pelaku muncul dari semak-semak.

Baca Juga :  Personil Polsek Bandar Laksanakan Patroli Dialogis Keamanan Dan Ketertiban Pada jam Pelajaran Sekolah

Pelaku kemudian menyerang korban dengan menikam di bagian punggung. Setelah itu pelaku kabur membawa sepeda motor korban.

Ketika itu, korban sempat berusaha mengejar pelaku, namun pelaku berhasil lolos.(jol)

Facebook Comments Box

Penulis : Jolly

Editor : icad

Berita Terkait

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Melalui Pelaksanaan KRYD Polres Pematangsiantar Tindaklanjuti Keresahan Masyarakat
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Gerebek Sarang Narkoba di Jalan Cokro Aminoto, 3 Laki Laki Diamankan Polres Pematangsiantar
Polres Pematangsiantar Ringkus Terduga Pelaku Cabul Dua Anak Dibawah Umur Dirumah Kontrakannya

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terbaru

Exit mobile version