Kapolsubsektor Perbatasan Rumah Bundar Polres Gayo Lues Aipda Zulkhaidir SH Amankan Pelaku Narkotika Jenis Ganja

REDAKSI

- Redaksi

Sabtu, 24 Februari 2024 - 21:53 WIB

201,344 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | ACEH | GAYO LUES – Rumah Bundar, Petugas Kepolisian di Polsubsektor Rumah Bundar berhasil mengamankan seorang dengan inisial JH dalam pemeriksaan di perbatasan. Pelaku kedapatan membawa narkotika jenis ganja, yang merupakan hasil dari upaya intensifikasi pengamanan dan pencegahan peredaran narkotika di wilayah ini, Sabtu, (24/02/2024).

Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K., menyampaikan bahwa keberhasilan ini merupakan hasil dari komitmen dan kerja keras petugas kepolisian dalam menjaga keamanan masyarakat. “Kami terus berupaya untuk memberantas peredaran narkotika guna melindungi generasi muda dari bahaya penyalahgunaan zat terlarang,” ujar Kapolres.

Baca Juga :  Eratkan Silaturahmi, DPD II Partai Golkar Kota Langsa Gelar Temu Ramah Bersama Insan Pers

Menurut keterangan Kapolsubsektor Rumah Bundar Aipda Zul Khaidir SH, Kami sedang melaksanakan pemeriksaan rutin di perbatasan sebagai langkah preventif. “Dalam pemeriksaan tersebut, Kami mendeteksi perilaku mencurigakan dan berhasil menemukan JH merupakan Warga Kutacane Aceh Tenggara, membawa narkotika jenis ganja secara ilegal,” ungkap Aipda Zul Khaidir.

Pelaku saat ini telah diamankan dan akan menjalani proses hukum sesuai dengan peraturan yang berlaku. Kapolres Gayo Lues mengimbau masyarakat untuk tetap bekerja sama dengan kepolisian dalam menciptakan lingkungan yang aman dan terbebas dari peredaran narkotika.

Baca Juga :  Polresta Banda Aceh Tetapkan Enam Tersangka Tindak Pidana Kekerasan Berat di Banda Aceh

Pihak kepolisian berkomitmen untuk terus melakukan langkah-langkah preventif dan proaktif dalam upaya memberantas peredaran narkotika di wilayah hukum Polres Gayo Lues. Masyarakat dihimbau untuk melaporkan segala kegiatan mencurigakan yang dapat merugikan keamanan bersama.

Sumber : Humas Polres Gayo Lues

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Pelaku Penggelapan Sepeda Motor di Banda Aceh Diringkus di Pidie Jaya, Warga Samalanga dan Suka Makmur.

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:29 WIB

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI

Jumat, 18 April 2025 - 16:27 WIB

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 April 2025 - 16:23 WIB

Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Jumat, 18 April 2025 - 16:00 WIB

Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 15:54 WIB

Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang

Jumat, 18 April 2025 - 15:29 WIB

Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Jumat, 18 April 2025 - 00:48 WIB

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan

Berita Terbaru

Keterangan Foto: Wagub Aceh, Fadlullah dan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, berbincang hangat Kamis, 17 April 2025. (Foto: Humas BPPA)

ACEH

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 Apr 2025 - 16:27 WIB