Kapolrestabes Medan, Jangan Pelit Dengan Diri Sendiri Terkait Kesehatan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Minggu, 19 Mei 2024 - 16:42 WIB

20114 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN.

19/05/2024

Polrestabes Medan menggelar Pelaksanaan Apel pagi Personil yang kemudian dilanjutkan dengan olah raga bersama, sabtu 18 Mei 2024 pukul 08.00 wib di Lapangan Apel Polrestabes Medan.

Apel sekaligus olah raga bersama ini dipimpin langsung Kapolrestabes Medan Kombes Pol Dr.Teddy John Sahala Marbun.S.H,M.Hum turut juga dihadiri Wakapolrestabes Medan Akbp.Anhar Arlia Rangkuti.S.I.K, para PJU para Kapolsek serta Wakil Ketua Bhayangkari Cabang Kota Besar Medan Ny.Lin Anhar Rangkuti

Dalam arahannya Kombes Teddy Marbun menyampaikan “Pertama – pertama mari sama-sama mengucap syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan YME kita masih diberi kesempatan dan kesehatan untuk mengikuti apel pada pagi Ini dan saya Ucapkan terima kasih Kepada rekan – rekan Perwira dan seluruh Personil dan ibu – ibu Bhayangkari selamat bergabung

Ada beberapa hal yang ingin saya sampaikan saya Minta setiap Sabtu dibuat acara olah raga saja, biar kesehatan kita tetap terjaga, kenapa saya membuat acara ini, saya juga berfikir harus mengajak semua Anggota kita harus bisa menjaga kesehatan, dikarenakan padatnya tugas kita, kita harus menyisihkan waktu untuk berolah raga, karena kesehatan itu adalah yang paling utama dan harus kita jaga

Baca Juga :  Kasat Intel Polres Simalungun IPTU Teguh Raya Sianturi Pimpin Kegiatan Blue Light Patrol di Wilayah Simalungun

Kesehatan Itu Pribadi kita masing-masing, jangan pelit dengan diri kita sendiri terkait kesehatan, kalau rekan-rekan ada merasa gejala-gejala, karena sakit itu tidak langsung datang, pasti dia memberi Warning dulu, Kalau ada waktu untuk Cek Up, silahkan Cek Uplah apa lagi diusia diatas 50 tahun Kalau Bisa 3 bulan Sekali Cek Up untuk Cek darahnya dan sebagainya

Saya lihat disini masih banyak Anggota kita yang Overwight, kalau sudah Overwight Ini sangat susah menurunkan berat badannya, silahkan kurangi makanan yang karbohidratnya sangat tinggi, perbanyak makan Protein dan sayur – sayuran

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Martoba dorong P2L Wanita Kolompok Tani

Pesan saya disini setiap hari sabtu Kita melaksanakan olah raga Pagi bersama, untuk Menjaga Kebugaran Kepada Kita Semua. Karena saya hanya bisa menyampaikan pesan olah raga itu gak harus mahal Kata Dokter jalan kaki saja kita selama 1 Jam itu sudah membakar kalori di tubuh kita

Untuk Itu tolong pesan – pesan kesehatan ini sangat penting. kita tidak Menginginkan ada Anggota kita yang sakit dan sampai meninggal dunia, selagi kita masih bisa menjaga kesehatan kita, marilah kita berolah raga, saya sebagai Bapak disini dan sebagai Pimpinan saya hanya bisa mengingatkan

Setelah Ini mari kita melaksanakan olah raga dan senam bersama, tetap jaga kesehatan”.ucap Kombes Teddy Marbun.

Sumber : Humas Polrestabes Medan

(Red Ruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi

Kamis, 17 April 2025 - 13:02 WIB

Marlina Perkuat PKK Aceh, Jemput Dukungan Nasional Demi Dampak Nyata ke Desa

Kamis, 17 April 2025 - 10:52 WIB

Lepas Sambut Kapolres Langsa, Region Head dan SEVP PTPN IV Regional VI Ucapkan Selamat Bertugas di Tempat Baru

Rabu, 16 April 2025 - 22:46 WIB

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Berita Terbaru

Plt. Sekda Aceh, M. Nasir, S.IP, MPA , atas nama Gubernur Aceh memberi sambutan sekaligus membuka Rapat Koordinasi Badan Reintegrasi Aceh (BRA) dengan Satuan Pelaksana dan Penghubung BRA Kabupaten/Kota se Aceh, di Hotel Grand Nanggroe, Banda Aceh, Selasa, 15/4/2025

ACEH

Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi

Kamis, 17 Apr 2025 - 13:08 WIB