Kapolres Pidie Jaya Resmikan Rumah Layak Huni bagi Warga Kurang Mampu di Gampong Sagoe

JAILANI S.Sos

- Redaksi

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:58 WIB

2093 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Pidie Jaya: Peduli, Mengayomi, dan Melindungi!

Polres Pidie Jaya: Peduli, Mengayomi, dan Melindungi!

Timelinesinews.com-Pidie Jaya– Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat kurang mampu, Kapolres Pidie Jaya, AKBP Ahmad Faisal Pasaribu, S.H., S.I.K., M.H., meresmikan rumah layak huni untuk seorang warga lansia di Gampong Sagoe, Kecamatan Trienggadeng, Kabupaten Pidie Jaya, pada Kamis (27/2/2025) pukul 12.00 WIB.

Rumah layak huni tersebut bersumber dari Baitulmal serta Swadaya dari beberapa Masyarakat Setempat bekerjasama dengan Polres Pidie Jaya yang diberikan kepada Habsah (90), seorang lansia yang hidup dalam keterbatasan tanpa pekerjaan tetap. Sebelumnya, kondisi tempat tinggalnya jauh dari kata layak, namun berkat inisiatif dan kepedulian Polres Pidie Jaya, kini ia memiliki rumah yang lebih nyaman dan aman.

Baca Juga :  Effendi Napitupulu, S.E. Menyampaikan Kembali Formulir Pendaftaran Bacalon Bupati Toba.

“Ini adalah bentuk nyata kepedulian kami terhadap masyarakat yang membutuhkan. Kami ingin memastikan bahwa warga, terutama yang kurang mampu, dapat memiliki tempat tinggal yang layak dan nyaman,” ujar Kapolres Pidie Jaya.

Program pembangunan rumah layak huni ini merupakan bagian dari upaya Polres Pidie Jaya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui aksi sosial yang berdampak langsung bagi warga. Kapolres berharap bantuan seperti ini dapat terus berlanjut dan menginspirasi banyak pihak untuk turut berkontribusi membantu sesama.

Baca Juga :  Peringatan 20 Tahun Tragedi Tsunami, Pangdam IM Ziarah ke Kuburan Massal.

Dengan adanya rumah yang lebih layak, Habsah kini dapat menjalani hidup dengan lebih nyaman dan tenang. Polres Pidie Jaya berkomitmen untuk terus hadir, tidak hanya dalam menjaga keamanan dan ketertiban, tetapi juga dalam membantu masyarakat yang membutuhkan.

Polres Pidie Jaya: Peduli, Mengayomi, dan Melindungi!

Editor.zulkarnaini

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat
Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa
Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pangdam IM : Kodam Iskandar Muda Siap Bersinergi Dengan Pemerintah Untuk Kemajuan Aceh. 
Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari
Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 16:46 WIB

DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 16:41 WIB

Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa

Rabu, 16 April 2025 - 15:34 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 April 2025 - 12:56 WIB

Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Selasa, 15 April 2025 - 18:39 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:22 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 16:16 WIB

Aksi Sosial Warnai Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 di Aceh

Berita Terbaru

ACEH

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 Apr 2025 - 15:34 WIB