Kapolres Pematangsiantar Hadiri Syukuran Peringatan HUT ke 74 Rindam 1/ Bukit Barisan

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Rabu, 6 Maret 2024 - 17:40 WIB

20152 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | PEMATANG SIANTAR, Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK hadiri syukuran peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 74 Tahun 2024 Rindam 1/ Bukit Barisan bertempat di Lapangan Tenis Indoor A. H. Nasution Rindam I/BB, Kota Pematang Siantar, Rabu, 6 Maret 2024 pagi pukul 10.00 Wib.

Dalam syukuran itu dirangkai dengan acara penayangan video profil Rindam Bukit Barisan, kata kata sambutan, penayangan video pembinaan Satuan Rindam Bukit Barisan, pemberian santunan kepada anak yatim dan pemberian bantuan, doa, pemotongan tumpeng, ramah tamah dan diakhiri hiburan.

Dalam sambutannya Danrindam I/Bukit Barisan Kol Inf Charles B P Sagala, SH, MIP menyampaikan kegiatan Peringatan HUT Ke-74 Rindam I/Bukit Barisan merupakan Wujud Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa pada usia yang tidak mudah lagi sejak tahun 1950 sampai 2024 merupakan usia yang cukup matang tentunya dalam menyelengarakan Pendidikan dan Latihan bagi masyarakat calon prajurit TNI -AD maupun seluruh prajurit TNI -AD yang ada di jajaran Kodam Bukit Barisan

Baca Juga :  Ciptakan WBP Produktif, Lapas Padangsidimpuan Persiapkan Kegiatan Kemandirian Meubilier

Selain itu juga, sambung Danrindam, fungsi dari pada Rindam I/Bukit Barisan sebagai lembaga Pendidikan juga melaksanakan kegiatan bela negarat yang ditujukan kepada instansi vertikal diluar daripada TNI AD dalam rangka memberikan kemampuan dan semangat juang dalam melaksanakan bela negara

Kami menyadari di usia ke 74 ini selalu bersinggungan dengan masyarakat khususnya kepada tokoh tokoh masyarakat khususnya kepada instansi vertikal selama melaksanakan kegiatan banyak melakukan singgungan atau mungkin merugikan masyarakat di sekitar Mako Rindam ini pada kesempatan hari ulang tahun ini kami memohon maaf dengan ketulusan dan ke ikhalasan kiranya masyarakat dapat memaafkan dan tentunya dapat mendukung kegiatan Rindam I/BB kedepannya

Baca Juga :  Berbagi di Bulan Ramadhan,Polres Pematangsiantar Kunjungi anak Yatim

Tampak hadir juga Danrem 022/Pantai Timur Kolonel Inf Agustatius Sitepu, S.Sos., M.Si., M.Han, Bupati Simalungun diwakili Sekda Simalungun Drs. Esron Sinaga, M.Si, Kapolres Simalungun AKBP Choky Sentosa Meliala, S.I.K., S.H., M.H,Dandim 0207/Simalungun Letkol Inf. Slamet Faojan, M.Han.

Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Pematang Siantar Abdul Haris, Perwakilan PT. STTC Pematang Siantar, PJU Rindam I/BB, Danramil Sejajaran Kodim 0207/Simalungun kewilayahan Korem Pantai Timur, Kepala Perbankan, BI, BRI dan BNI, Para Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat serta Para Rekan Kerja Kerja Kodim 0207/Simalungun, Penanggung Jawab Proyek PT.Hutama Marga Waskita, Bapak Imam Juni serta Penanggung Jawab Proyek PT.Hutama Karya (HK).(Sàhat)

Sumber Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Berita Terbaru