Kapolres Pematangsiantar Berikan Bantuan Kepada Warga Korban Kebakaran Di Jalan Wahidin

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Rabu, 25 September 2024 - 12:37 WIB

2067 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR|Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK bersama Wakapolres Kompol Ahmad Wahyudi, Para Pejabat Utama (PJU), Ketua Cabang Bhayangkari Ny. Sandra Yogen, Kapolsek Siantar Siantar Utara AKP Nelson Aritonang, SH menunjukkan kepeduliannya atas musibah kebakaran di Jalan dr. Wahidin Kelurahan Melayu, Kecamatan Siantar Utara, Rabu 25 September 2024 pagi pukul 09.00 Wib.

AKBP Yogen beserta rombongan memberikan sembako berupa Beras, Indomie, Telur, Minya, Goreng, Bubuk Teh dan Gula kepada warga yang korban kebakaran rumah langsung dilokasi kebakaran.

Pada kesempatan itu Kapolres Pematang Siantar AKBP Yogen Heroes Baruno, SH, S.I.K menyampaikan kehadiran Polres Pematangsiantar bentuk kepedulian Polri kepada masyarakat korban kejadian kebakaran rumah di Jalan dr Wahidin.

“Ini merupakan wujud simpati kami dari Polres Pematangsiantar,” ucapnya.

Baca Juga :  POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP 7 ORANG TERDUGA PELAKU PEMBUNUHAN DI BINJAI SELATAN

“Sebelumnya, saya telah meminta kepada Kapolsek untuk mendata jumlah warga yang terdampak agar kami dapat memberikan bantuan sehingga pada pagi hari ini, bantuan yang kami berikan berupa sembako dan alat sekolah untuk anak-anak yang terkena musibah,” sambung AKBP Yogen.

Kata Kapolres, musibah memang tidak dapat dihindari, namun ini adalah salah satu bentuk ujian bagi kita semua dan menunjukkan kepedulian kita terhadap sesama di Kota Pematangsiantar.

“Warga Kota Pematangsiantar adalah tanggung jawab saya selaku Kapolres Pematangsiantar, termasuk dalam hal administrasi dan segala sesuatu yang menyangkut kepentingan mereka. Semoga apa yang kami berikan ini sedikit meringankan beban yang dialami korban semoga bantuan yang di berikan dapat bermanfaat,” Pungkas AKBP Yogen.

Baca Juga :  Kalapas Kelas IIB Padangsidimpuan dan Jajaran Ikuti Webinar Series III Secara Virtual

Disamping memberikan bantuan bahan makanan dan sembako, Yogen juga ber inisiatif untuk membelikan mainan seadanya kepada anak anak agar sejenak bisa terhibur dan melupakan musibah yang menimpanya.

Mewakili Masyarakat Melayu Korban Kebakaran mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak Kapolres Pematangsiantar dan rombongan Ibu Bhayangkari. Dengan kedatangan Bapak, beban kami terasa sedikit lebih ringan, apalagi dengan bantuan yang diberikan.

Ini menunjukkan bahwa Bapak juga merasakan penderitaan yang kami alami. Mari kita tetap menjaga tali silaturahmi ini, semoga keberkahan senantiasa menyertai kita. akhir kata mengucapkan terimakasih atas kepedulian bapak Terhadap kami ini yang kena musibah ini.

 

sumber Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi
Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB

Exit mobile version