Kapolres Batubara Taufiq Hidayat Thayeb menghadiri Buka Puasa Bersama Dhuafa Anak Yatim di Polsek Lima Puluh

RULI SISWEMI

- Redaksi

Minggu, 17 Maret 2024 - 20:49 WIB

20313 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN | BATUBARA
16/03/2024

Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H., S.I.K menghadiri Buka Puasa Bersama Yang di adakan Polsek Lima Puluh, Jumat , 15 Maret 2024 sekira pukul. 17.00 – 19.20 wib bertempat di halaman Mako Polsek Lima Puluh.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H., S.I.K., Wakapolres Batubara (Kompol Imam Alriyuddin, S.H., M.H)  para PJU Polres Batubara, (Kapolsek Lima Puluh AKP Tukkar L. Simamora, S.H., M.H,) Forkopimca Lima Puluh, para Pimpinan Perusahaan di kecamatan Lima Puluh, para kades, Tomas, Toda, Personil Polres Batubara, fakir miskin, lansia dan anak yatim.

Dalam sambutannya Kapolsek Lima Puluh (AKP Tukar L, Simamora, S.H., M.H) mengucapkan Terima kasih atas kehadiran Bapak Kapolres Batubara serta para tamu dan undangan lainnya dalam acara buka puasa bersama yang di adakan Polsek Lima Puluh.

Baca Juga :  Rapat  Pleno Terbuka Tingkat Kotamadya,Polres Pematangsiantar Turukan 156 Personil

Selanjutnya Dalam arahan dan Bimbingan yang di berikan Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H., S.I.K mengucapkan Puji dan syukur kehadiran Allah SWT puji dan sukur atas terlaksananya acara yang baik ini, kita semua bisa berhadir di sini untuk berkumpul bersama dengan Saudara kita dan ucapan terima kasih kepada Kapolsek Lima Puluh dan jajarannya yang telah mengadakan acara ini, mengingat acara ini, buka acara seremonial biasa, tapi merupakan acara luar biasa di mana kita bisa berkumpul semua baik dari unsur pemerintahan, masyarakat, tokoh agama, pemuda bahkan lansia, kaum dhuafa dan anak  anak yatim piatu juga sama sama Berkumpul di sini. Terang Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H., S.I.K.,

Baca Juga :  Polres Pelabuhan Belawan Berhasil Menangkap Tersangka Percobaan Pencurian dengan Kekerasan

nantinya kita akan bersama- sama berbuka puasa, sholat Maghrib dan berdoa semoga Wilayah hukum Polres Batubara dalam keadaan aman dan kondusif selama bulan suci ramadhan ini, masyarakatnya memiliki kesadaran yang tinggi untuk terus menjaga momentum bulan suci Ramadhan 1445 H / 2024 M adalah bulan yang baik bulan yang penuh berkah bulan yang penuh ampunan bagi seluruh umat nya. ungkap Kapolres Batubara.

Sebelum di laksanakan acara berbuka puasa bersama Kapolres secara simbolis memberikan bantuan berupa sembako kepada Lansia, fakir miskin dan anak anak yatim piatu dan di lanjutkan oleh PJU dan Forkopimca Lima Puluh, tepat pukul 18.34 waktu adzan Maghrib telah masuk, saatnya para hadirin membatalkan puasa dan menyantap hidangan yang telah di sediakan panitia Polsek Lima Puluh
(Reed ruli’S)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pelaku Curanmor Di Hadiahi Timah Panas Saat Coba Kabur, Polsek Medan Baru Tangkap Komplotan Pencuri Motor
Kapolsek Medan Labuhan dan Karutan Labuhan Deli, Mempererat Silaturahmi Berbuka Puasa Bersama
Kapolres Pelabuhan Belawan Gelar Buka Puasa Bersama Tokoh Agama dan Santuni Anak Yatim
Polda Sumut Gelar Sidak Minyakita di Pasar Medan, Pastikan Volume Sesuai Standar
Kejari Belawan Gelar Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Kasi Datun
Kejari Belawan Tahan Wakil Direktur CV Cikas Nusantara Terkait Dugaan Korupsi Gedung BK3 Medan
Junjung Nilai Kemanusiaan Polres Tanjungbalai Berikan Takjil Ke Tahanan Yang Berpuasa
Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:06 WIB

Pelaku Curanmor Di Hadiahi Timah Panas Saat Coba Kabur, Polsek Medan Baru Tangkap Komplotan Pencuri Motor

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:52 WIB

Kapolsek Medan Labuhan dan Karutan Labuhan Deli, Mempererat Silaturahmi Berbuka Puasa Bersama

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:42 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Gelar Buka Puasa Bersama Tokoh Agama dan Santuni Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:29 WIB

Polda Sumut Gelar Sidak Minyakita di Pasar Medan, Pastikan Volume Sesuai Standar

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:14 WIB

Kejari Belawan Gelar Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Kasi Datun

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:52 WIB

Junjung Nilai Kemanusiaan Polres Tanjungbalai Berikan Takjil Ke Tahanan Yang Berpuasa

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:09 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Polsek Muarasipongi Polres Mandailing Natal Bersama Bhayangkari Ranting Muara Sipongi, Berbagi Takjil Kepada Masyarakat dan Pengguna Jalan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:00 WIB

Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno, Lakukan Kunjungan ke Lapas Narkotika Langkat Pastikan Keamanan Terjaga Selama Bulan Ramadhan

Berita Terbaru