Kapolres Batu Bara Mengadakan Kegiaatan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Yang Kurang Mampu

RULI SISWEMI

- Redaksi

Selasa, 26 Maret 2024 - 08:35 WIB

20110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | BATUBARA.

26/03/2024

Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, SH.,S.I.K memberikan perhatian khusus kepada masyarakat kurang mampu dan anak yatim, sekaligus memberikan bantuan 1 (Satu) unit AC untuk Mushollah Nur  lkhsan Duaun Teratai Desa Pasar Lapan kec. Air Putih Kabupaten Batu Bara. Salah satu upaya dilakukan dibulan Suci Ramadhan 1445 H berkah menyalurkan bantuan sembako untuk masyarakat yang kurang mampu dan anak yatim.

Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, SH.,S.l.k mengambil inisiatif untuk mempererat keterlibatan Polres dalam kehidupan masyarakat dengan melaksanakan kegiatan pada Bulan Suci Ramadhan. “Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk komitmen untuk mendekatkan diri dengan masyarakat dan memperkuat hubungan harmonis antara aparat kepolisian dan warga,” tegas Kapolres Batu Bara, Senin (25/3/2024).

Baca Juga :  Beberapa Kali Mangkir Di Persidangan,Ivan Sanchez Saksi Korban Akhirnya Di Hadirkan Di PN Lubuk Pakam

Dalam kegiatan tersebut, Kapolres Batu Bara berinteraksi dengan warga setempat, memberikan semangat keagamaan, dan menyerap aspirasi masyarakat. Dalam suasana yang penuh kehangatan, beliau turut serta dalam kegiatan dengan menunjukkan kesediaan untuk menjadi bagian dari kehidupan humanis

Adapun kegiatan pemberian bantuan ini dilaksanakan di Mushola Nur lhsan Dusun Teratai Desa Pasar Lapan kec.Air Putih kab. Batu Batu Bara dan diikuti oleh pejabat utama Polres,unsur muspika kecamatan Air Putih bhabin’kamtibmas dan Babinsa,

Kapolres Batu Bara mengatakan Kegiatan ini adalah salah satu cara kami untuk mendukung keberagaman dan keharmonisan bermasyarakat di Batu Bara. Kami ingin memastikan bahwa Polres tidak hanya menjadi penegak hukum, tetapi juga mitra yang peduli dengan kebutuhan dan keinginan masyarakat,” ujar Kapolres.

Baca Juga :  Pastikan Kelancaran Seleksi CPNS Kemenkumham Sumut, Inspektur Wilayah V Kemenkumham Tinjau Langsung Pelaksanaan SKD di Medan

Kapolres Batu Bara berharap kegiatan ini dapat menciptakan ikatan yang lebih memper’erat antara Polres dan masyarakat. “Langkah ini sejalan dengan visi Polres Batu Bara untuk memberikan pelayanan yang lebih baik dan memberikan kontribusi positif untuk kemajuan daerah,” tambahnya.

Media dan masyarakat diajak untuk ikut serta menyaksikan dan mendukung upaya-upaya konstruktif seperti ini yang bertujuan untuk memperkuat fondasi harmoni dan keamanan di Batu Bara.

(Red Ruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolres Tanjungbalai Sholat Idul Fitri Dan Open House Bersama Masyarakat
PENYERAHAN REMISI KHUSUS IDUL FITRI 1446H/ TAHUN 2025 LAPAS PEREMPUAN MEDAN
Idul Fitri 1446 H, Lapas Perempuan Medan Gelar Solat Ied Berjamaah Dengan Warga Binaan
Suasana Penuh Khidmat, WBP Lapas Pemuda Langkat Laksanakan Sholat Idul Fitri 1446 H
PENUH HIKMAT, WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN SHOLAT ID BERSAMA DENGAN PEGAWAI
BERKAH HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H, 559 WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN TERIMA REMISI KHUSUS
Personil Polres Pematangsiantar Amankan Ibadah Sholat Idul Fitri 2025
Kasat Lantas Pimpin Pengamanan Malam Takbiran Pawai Obor dan Kendaraan Sambut Idul Fitri 1446 H

Berita Terkait

Senin, 31 Maret 2025 - 21:33 WIB

Kapolres Tanjungbalai Sholat Idul Fitri Dan Open House Bersama Masyarakat

Senin, 31 Maret 2025 - 20:20 WIB

PENYERAHAN REMISI KHUSUS IDUL FITRI 1446H/ TAHUN 2025 LAPAS PEREMPUAN MEDAN

Senin, 31 Maret 2025 - 20:12 WIB

Idul Fitri 1446 H, Lapas Perempuan Medan Gelar Solat Ied Berjamaah Dengan Warga Binaan

Senin, 31 Maret 2025 - 20:02 WIB

Suasana Penuh Khidmat, WBP Lapas Pemuda Langkat Laksanakan Sholat Idul Fitri 1446 H

Senin, 31 Maret 2025 - 19:43 WIB

PENUH HIKMAT, WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN SHOLAT ID BERSAMA DENGAN PEGAWAI

Senin, 31 Maret 2025 - 10:07 WIB

Personil Polres Pematangsiantar Amankan Ibadah Sholat Idul Fitri 2025

Senin, 31 Maret 2025 - 09:44 WIB

Kasat Lantas Pimpin Pengamanan Malam Takbiran Pawai Obor dan Kendaraan Sambut Idul Fitri 1446 H

Senin, 31 Maret 2025 - 09:39 WIB

Kapolres Pematangsiantar Pimpin Apel Pengamanan Malam Takbiran

Berita Terbaru