Kapolres Aceh Timur Bedah Rumah Nek Sakdiah Jadi Layak Huni

Zul

- Redaksi

Rabu, 19 Juni 2024 - 20:08 WIB

2099 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Aceh Timur beserta jajaran  serahkan Bantuan Rumah Kepada Nek Sakdiah (foto:humas polres)

TIMELINES INEWS | ACEH TIMUR

Idi Rayeuk – Polres Aceh Timur, Polda Aceh merampungkan Bhakti Sosial Bedah Rumah tidak layak huni menjadi rumah layak huni dalam rangka Hari Bhayangkara Ke-78 pada Rabu, (19/06/2024).

Rumah tersebut diserahkan kepada penerima, Nek Sakdiah, 59 tahun, warga Dusun Bahagia, Gampong (Desa) Tanjong, Kecamatan Idi Rayeuk yang mendapat bantuan rumah tersebut.

Sebelumnya, Nek Sakdiah menempati rumah berukuran 3×4 meter yang sangat tidak layak huni ditambah dengan  kondisi bocor bila hujan dan terdapat bagian-bagian yang rapuh pada bangunannya. Tidak butuh waktu lama, hanya dalam kurun waktu sepekan rumah semi permanen telah selesai dibangun.

Baca Juga :  Remaja Tersangkut Kenakalan di Serahkan Polsek Banda Sakti ke Sat Pol PP dan WH Kota Lhokseumawe

“Alhamdulillah, hari ini kami menyerahkan bantuan rumah dalam rangka Hari Bhayangkara Ke 78 kepada Nek Sakdiah,” kata Kapolres Aceh Timur AKBP Nova Suryandaru, S.I.K. kepada sejumlah awak media yang menyaksikan serah terima rumah bantuan tersebut.

Menurutnya, program bedah rumah ini merupakan wujud nyata kepedulian Polri dalam membantu masyarakat yang mengalami kesulitan dan kurang mampu.

“Ini merupakan rangkaian kegiatan Polres Aceh Timur di Hari Bhayangkara ke-78 yang mengambil tema, “Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Inklusif Dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas.” Kata Kapolres.

Baca Juga :  Ditlantas Polda Aceh Berbagi dengan Cleaning Service dan Abang Becak Di Momen Jumat Berkah

Disebutkan, selain bantuan rumah, dalam menyambut Hari Bhayangkara Ke 78, Polres Aceh Timur juga melaksanakan sejumlah kegiatan seperti, Donor Darah, Gotong Royong dan beberapa kegiatan sosial lainnya
“Tujuannya tidak lain adalah agar Polri dalam hal ini Polres Aceh Timur semakin dekat dan dicintai masyarakat.” Terang Kapolres.

Sementara itu Sakdiah, tidak kuasa menahan haru saat menerima kunci duplikat dari Kapolres Aceh Timur.
“Saya mengucapkan beribu ribu terima kasih kepada Bapak Kapolres Aceh Timur atas bantuan rumah yang diberikan ini. Hanya Allah SWT yang bisa membalas budi baik Pak Kapolres” ungkap Sakdiah.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB