Kapolres Aceh Tengah Buka Lat Pra Ops Mantap Brata Seulawah 2023 – 2024 dalam Rangka Pengamanan Pemilu

Larvha

- Redaksi

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 10:54 WIB

20224 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINESINEWS | TAKENGON

Takengon – Kapolres Aceh Tengah AKBP Dody Indra Eka Putra, hari ini resmi membuka acara Latihan Praops Mantap Brata Seulawah 2023 – 2024. Kegiatan ini diadakan dalam rangka persiapan pengamanan Pemilu yang akan berlangsung pada tahun 2024, Jumat 13 Oktober 2023.

 

Acara pembukaan diadakan di Gedung Pendari Aceh Tengah, dihadiri oleh Para Pejabat Utama dan Personel Polres Aceh Tengah.

Kapolres AKBP Dody dalam sambutannya, Menyampaikan pada tahun 2024 nanti, akan dilaksanakan pemilu serentak pemilihan anggota DPR, DPD, DPRD, Presiden dan Pemilihan Kepala Daerah, Hal ini merupakan kali pertama dilaksanakannya pemilu secara serentak di 34 provinsi khususnya di provinsi Aceh dan kabupaten Aceh Tengah.

Baca Juga :  Kasubsektor Pimpin Pengamanan Grasstrack Championship 2023 Piala Pj.Bupati Aceh Tengah

Pemilu tahun 2024 ini akan jauh lebih kompleks dari yang sebelumnya, maka diperlukan perencanaan pengamanan yang lebih matang guna mempersiapkan pelaksanaan pemilu 2024.

Perencanaan pengamanan dilakukan mulai dari tahapan awal sampai dengan pelaksanaan kampanye hingga proses rekapitulasi nantinya, Antisipasi, eliminir dan reduksi segala bentuk ancaman kamtibmas agar tidak menjadi gangguan nyata yang dapat menghambat jalannya pemilu.

Polri sebagai alat negara yang bertanggung jawab di bidang keamanan, harus melakukan berbagai langkah nyata dan upaya konkrit, baik dalam bidang preemtive, preventif maupun penegakan hukum, untuk itu diperlukan sentra penegakan hukum terpadu (Gakkumdu) sebagai langkah antisipatif agar tidak terjadi pelanggaran yang dapat membatalkan dan menodai pelaksanaan pemilu 2024 mendatang.

Baca Juga :  Antisipasi Kejahatan, Satlantas Polresta Banda Aceh Rutin Patroli Jalanan

Polri dibantu oleh unsur TNI dan stakeholders terkait lainnya akan menggelar operasi kepolisian terpusat dengan sandi mantap brata 2023-2024, yang dilaksanakan mulai tanggal 19 oktober 2023 selama 222 hari, di seluruh wilayah indonesia.

Latpraops Mantap Brata Seulawah 2023-2024 kali ini mengangkat tema ‘ melalui latihan pra operasi kita tingkatkan profesionalisme polri dalam rangka pengamanan tahapan pemilu 2023 2024 di kabupaten aceh tengah”.

Kegiatan ini bertujuan untuk membekali personel dalam peningkatan kemampuan dan keterampilan guna mendukung pelaksanaan operasi sehingga diharapkan kegiatan operasi berjalan dengan optimal dan dapat berhasil sesuai dengan target serta sasaran yang telah ditetapkan”Pungkas Kapolres AKBP Dody.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru