Kapolres Aceh Besar Silaturrahmi dengan Tgk Junaidi Pimpinan Dayah Mahadal Fata Seulimeum. 

Edi Marcell

- Redaksi

Selasa, 23 Juli 2024 - 13:45 WIB

20468 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Aceh Besar,- Kapolres Aceh Besar AKBP Sujoko S.I.K.,M.H.,beserta para PJU melakukan kunjungan silaturrahmi dengan Tgk Junaidi (abah Junaidi) Pimpinan Dayah Mahadal Fata yang berlokasi di Lamkabeu kecamatan Seulimeum Kabupaten Aceh Besar, Selasa (23/07/2024)

 

Kapolres Aceh Besar AKBP Sujoko S.I.K.M.H.,melalui Kasi Humas Ipda Mizan S. E.,mengatakan silaturrahmi ini bertujuan untuk menguatkan dan mempererat hubungan antara Ulama dan kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Aceh Besar ini,ujar kasi humas.

Baca Juga :  Bea Cukai Langsa Bersama Pemko Gelar Bazar UMKM
Kapolres Aceh Besar Silaturrahmi dengan Tgk Junaidi Pimpinan Dayah Mahadal Fata Seulimeum.

Selanjutnya Kasi Humas juga menyampaikan pentingnya peran tokoh agama atau Ulama dalam membantu menciptakan suasana yang kondusif dan harmonis di tengah masyarakat, sehingga dengan silaturrahmi yang berjalan dengan baik ini dapat bisa bersama-sama menjaga stabilitas keamanan yang aman dan kondusif menjelang Pilkada serentak tahun 2024.

 

Dalam kesempatan tersebut Kapolres memohon dukungan dan doa restu agar dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab serta amanahnya dapat berjalan dengan baik dan dapat memberikan kontribusi besar bagi masyarakat khususnya warga dalam wilayah hukum Polres Aceh Besar,terang kasi Humas.

Baca Juga :  Cucu Sultan Aceh Desak Hentikan Proyek Kontroversial di Gampong Pande

 

Dalam giat silaturrahmi tersebut Kapolres Aceh Besar juga memberikan bantuan kepada Dayah Mahadal Fata berupa Ambal Shalat dan Kain Sarung.

 

Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi langkah positif dalam memperkuat hubungan dan kerjasama antara para ulama dan kepolisian serta berbagai elemen masyarakat di wilayah Aceh Besar,tutup Kasi Humas.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”
Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Berita Terbaru