Kapolda Sumut Hadiri Upacara Militer Peringatan HUT TNI ke-79

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:25 WIB

2080 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|Medan – Kapolda Sumatera Utara, Irjen. Pol. Whisnu Hermawan F, S.IK., M.H menghadiri Upacara Militer dalam rangka memperingati HUT TNI ke-79 yang digelar di Lapangan Astaka Pancing, Sabtu (5/10/2024).

Dalam sambutannya, Kapolda Sumut mengucapkan selamat memperingati HUT TNI ke 79 kepada seluruh prajurit yang hadir. Ia menyampaikan bahwa TNI memiliki peran strategis sebagai penjaga stabilitas nasional dan pengawal kesatuan bangsa.

Baca Juga :  Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

“Kehadiran kita sangat penting untuk memastikan kedaulatan serta keamanan negara,” ujarnya.

Kapolda Sumut juga menerangkan pentingnya soliditas antara TNI dan Polri, terutama menjelang pemilihan umum kepala daerah serentak yang semakin dekat.

“Kita harus mampu berdiri sebagai simbol kekuatan dan persatuan, serta menjadi garda terdepan sebagai pelindung yang dapat diandalkan oleh masyarakat,” tegasnya.

Baca Juga :  Ketua MPC Pemuda Pancasila H. M Kosasi Menghadiri kampanye pasangan calon nomor urut 1 MADINA

Upacara ini menjadi momentum penting dalam memperkuat sinergi antara TNI dan Polri, serta mengingatkan masyarakat akan komitmen bersama dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Dengan semangat kebersamaan, diharapkan Indonesia, khususnya Sumatera Utara, dapat terus maju dan sejahtera.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Berita Terbaru

Exit mobile version