Kalapas Pancur Batu Pastikan Pelayanan Prima di Lapas Kelas IIA Pancur Batu

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 9 September 2024 - 19:06 WIB

20143 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS IIA  PANCUR BATU             

09/09/2024

Pancur Batu, Minggu 8 September 2024 Nimrot Sihotang, yang baru saja menjabat sebagai Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIA Pancur Batu, terus menunjukkan komitmennya dalam memastikan pelayanan prima kepada masyarakat dan warga binaan di lingkungan Lapas Pancur Batu. Dalam rangka menjalankan tugasnya, Nimrot rutin melakukan kontrol pelayanan di berbagai fasilitas Lapas guna memastikan sarana dan prasarana berfungsi dengan baik.

Baca Juga :  Arus Balik Lintas Sumatera - Jawa dapat “Fasilitas Khusus” di Pelabuhan Panjang

Sebagai bukti komitmennya, seluruh jajaran Lapas Pancur Batu telah menandatangani Pakta Integritas dan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Nimrot bersama para pejabat struktural mengecek langsung ruang pendaftaran kunjungan, blok hunian warga binaan, ruang bengkel kerja, ruang bertamu, dan Klinik Pratama Lapas.

Dalam kunjungannya, Nimrot terlibat langsung dengan pengunjung Lapas untuk memastikan mereka mendapatkan pelayanan terbaik. Salah satu pengunjung, M Boru Sitepu, menyampaikan apresiasinya terhadap peningkatan fasilitas ruang tunggu yang kini lebih nyaman dibandingkan sebelumnya.

Baca Juga :  Hampir 50 Persen Tahap 2 Masjid Al Husein Rampung Pembangunannya di desa Tanjung Morawa B, Ketua Bkm:

“Kami berkomitmen untuk terus gotong royong dan saling peduli. Melayani masyarakat dengan kepedulian yang lebih, sesuai dengan nilai-nilai Kemenkumham yang *Pasti* dan *Berakhlak*,” ujar Nimrot.

Sebagai upaya memberikan ruang bagi aspirasi masyarakat, Lapas Pancur Batu juga telah menyediakan saluran pengaduan melalui nomor telepon 087813041204 serta akun Instagram resmi @lapanba_impalku.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah
Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 16:49 WIB

Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota

Rabu, 16 April 2025 - 16:46 WIB

DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 16:41 WIB

Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa

Rabu, 16 April 2025 - 13:42 WIB

Pangdam IM : Kodam Iskandar Muda Siap Bersinergi Dengan Pemerintah Untuk Kemajuan Aceh. 

Rabu, 16 April 2025 - 12:56 WIB

Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Berita Terbaru

Exit mobile version