Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

2029 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

16/04/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI    Padangsidimpuan,
Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke – 61 Tahun 2025, Kalapas Kelas IIB Padangsidimpuan, Mathrios Zulhidayat Hutasoit resmi buka Pekan Olah Raga dan Seni antar warga binaan dan Pegawai, Selasa, 16 April 2025.

Kegiatan yang dilaksanakan di Lapangan Serba Guna Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan ini diawali dengan pelaksaan upacara pembukaan yang ditandai dengan pelepasan balon udara sebagai simbol bahwa rangkaian pertandingan olah raga secara resmi dibuka.

Baca Juga :  Dharmapala Nusantara Sumut Kunjungi Lapas Pancur Batu, Tinjau Rencana Pembangunan Rumah Ibadah

Dalam arahannya, Kalapas berpesan kepada panitia pelaksana dan peserta pertandingan agar menjunjung tinggi sportifitas selama turnamen berlangsung.

“Junjung tinggi sportifitas, kepada wasit pertandingan agar menjaga jalannya pertandingan dengan tertib dan kepada panitia pelaksana agar tetap menjaga konsudisifitas pengamanan, mari kita laksanakan rangkaian pertandingan ini dengan ceria dan kegembiraan”, ujar beliau.

Adapun Hari Bakti Pemasyarakatan Tahun 2025 ini mengusung tema, *Pemasyarakatan Pasti Bermanfaat bagi Masyarakat*, oleh karena itu, Kalapas berharap agar rangkaian acara dan kegiatan yang akan dilaksanakan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat secara langsung.

Baca Juga :  Pastikan Progres Pertumbuhan Cabe, Ka'Lapas Kontrol Dan Terjun Langsung Membersihkan Area Batang Cabe

Kemudian, dalam laporannya Ketua Panitia Hari Bakti Pemasyarakatan Ke – 61 Lapas Padangsidimpuan, Denny Rio Sandi, menyampaikan berbagai rangkaian kegiatan yang akan dilaksanakan antara lain Bakti Sosial kepada keluarga warga binaan, Bersih-Bersih Pemasyarakatan, Gotong Royong bersama masyarakat, Kegiatan Donor Darah bagi Pegawai dan juga Pekan olah raga dan seni bagi warga binaan, Terangnya.

#lapaspadangsidimpuan
#kemenimipas

(***)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB