Kalapas Kelas IIB Padangsidimpuan Bersama Jajaran Ikuti Sosialisasi Pengawasan Internal dari Ditjen Pemasyarakatan Secara Virtual

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:39 WIB

2016 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

19/03/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Padangsidimpuan, 19 Maret 2025 Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIB Padangsidimpuan, Mahtrios Zulhidayat Hutasoit, bersama jajaran mengikuti sosialisasi Surat Edaran No. PAS.325.PK.08.05 Tahun 2025 tentang Pengawasan Internal terhadap Potensi Pelanggaran Petugas. Kegiatan ini diselenggarakan secara virtual oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjen PAS) pada Rabu (19/3).

Sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan seluruh jajaran pemasyarakatan agar selalu bekerja sesuai dengan standar operasional prosedur (SOP) yang berlaku. Hal ini dilakukan guna mencegah potensi gangguan keamanan dan ketertiban di dalam Lapas dan Rutan, mengingat adanya berbagai insiden yang terjadi di beberapa Lapas/Rutan dalam beberapa waktu terakhir.

Baca Juga :  Dharma Wanita Persatuan Rutan Kelas I Medan Gelar Pertemuan Rutin dengan Pelatihan Hair Do

Dalam kegiatan ini, Ditjen PAS menekankan pentingnya pengawasan yang ketat terhadap berbagai potensi pelanggaran, termasuk pemberantasan peredaran handphone di dalam Lapas yang dapat digunakan untuk aksi penipuan daring, pemberantasan narkoba, serta pencegahan praktik pungutan liar (pungli). Selain itu, pengawasan terhadap keluar-masuk barang bawaan keluarga narapidana juga menjadi perhatian utama guna memastikan keamanan di dalam lingkungan pemasyarakatan.

Sebagai penutup, Dirjen Pemasyarakatan, Mashudi, menegaskan bahwa seluruh Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT), baik Lapas, Rutan, maupun Balai Pemasyarakatan (Bapas), harus menjadikan Surat Edaran ini sebagai pedoman utama dalam menjalankan tugas. Diharapkan, langkah ini dapat menciptakan kondisi Lapas, Rutan, dan Bapas yang aman dan kondusif sesuai dengan akselerasi program Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia serta Instruksi Harian Dirjen Pemasyarakatan.

Baca Juga :  Belajar Tanpa Batas Menuju Indonesia Emas, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Webinar Nasional

Dengan adanya sosialisasi ini, diharapkan seluruh petugas pemasyarakatan semakin disiplin dalam menjalankan tugas serta mampu mencegah berbagai potensi pelanggaran demi menciptakan sistem pemasyarakatan yang lebih baik dan terpercaya, Jelasnya.

Redaksi : Ruli Siswemi      

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tingkatkan Integritas dan Kepatuhan Internal, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Sosialisasi Oleh Direktur Kepatuhan Internal
PTPN-1 Regional 1 Gelar Safari Indah Ramadhan, Santuni 100 Anak Yatim Istimewa dan Berikan Perlengkapan Sholat
Pentingnya Pengawasan Internal: Sosialisasi Direktorat Kepatuhan Internal Diikuti Jajaran Lapas Kelas I Medan
Wujudkan Kesejahteraan Pegawai, Lapas Kelas IIA Pancur Batu Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024
TINGKATKAN PENGAWASAN PETUGAS, LAPAS PANCUR BATU IKUTI SOSIALISASI DARI DIREKTUR KEPATUHAN INTERNAL
SAMBUT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H, KALAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN PIMPIN RAPAT KESIAPAN PENGAMANAN
Lapas Perempuan Medan Hadir Secara Virtual Sosialisasi Surat Edaran Pengawasan Internal Pemasyarakatan
Oknum Petugas PLN Sunggal Diduga Langgar Etika, Masuk Rumah Warga Tanpa Izin

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:51 WIB

Tingkatkan Integritas dan Kepatuhan Internal, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Sosialisasi Oleh Direktur Kepatuhan Internal

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:26 WIB

PTPN-1 Regional 1 Gelar Safari Indah Ramadhan, Santuni 100 Anak Yatim Istimewa dan Berikan Perlengkapan Sholat

Rabu, 19 Maret 2025 - 22:11 WIB

Wujudkan Kesejahteraan Pegawai, Lapas Kelas IIA Pancur Batu Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai Tahun Buku 2024

Rabu, 19 Maret 2025 - 22:05 WIB

TINGKATKAN PENGAWASAN PETUGAS, LAPAS PANCUR BATU IKUTI SOSIALISASI DARI DIREKTUR KEPATUHAN INTERNAL

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:52 WIB

SAMBUT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H, KALAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN PIMPIN RAPAT KESIAPAN PENGAMANAN

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:39 WIB

Kalapas Kelas IIB Padangsidimpuan Bersama Jajaran Ikuti Sosialisasi Pengawasan Internal dari Ditjen Pemasyarakatan Secara Virtual

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:18 WIB

Lapas Perempuan Medan Hadir Secara Virtual Sosialisasi Surat Edaran Pengawasan Internal Pemasyarakatan

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:49 WIB

Oknum Petugas PLN Sunggal Diduga Langgar Etika, Masuk Rumah Warga Tanpa Izin

Berita Terbaru

Exit mobile version